Peran Hukum Pidana Dalam Upaya Penegakan Tindak Pidana Pembunuhan Bayi Di Wilayah Kota Jambi

Main Article Content

Nisrina Ramadhani Daulay
Hafrida
Yulia Monita

Abstract

The crime of infanticide is a form of crime that kills someone who is committed by the birth mother of the baby herself. Babies should be cared for and given the opportunity to live, grow, develop optimally in accordance with human dignity and values, and get protection from violence and discrimination. This research was conducted with the aim of knowing the variousarrangements regarding the crime of infanticide committed by biological mothers against their babies, to find out the perspective of law enforcement on overcoming the crime of infanticide. This research method is empirical juridical. With descriptive research specifications, with the intention of describing or describing criminal law enforcement arrangements and the efforts made are appropriate or otherwise. The result of the study show that the regulation of law enforcement against the perpetrators of the crime of infanticide in the Jambi City area is carred out through a process of inventigation, inventigation by the police followed by the process of arrest, prosecution by the public prosecutor, and implementation of the decision in court. The perspective of law enforcers in overcoming the crime of infanticide is carried out with preventive and repressive efforts.


Abstrak


Tindak pidana pembunuhan bayi merupakan suatu bentuk tindak pidana menghilangkan nyawa seseorang yang dilakukan oleh ibu kandung dari bayi itu sendiri. Semestinya bayi dirawat serta diberikan kesempatan untuk hidup, tumbuh, berkembang secara optimal sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan, serta mendapatkan perlindungan dari kekerasan maupun diskirminasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berbagai pengaturan tentang tindak pidana pembunuhan bayi yang dilakukan oleh ibu kandung terhadap bayinya, untuk mengetahui perspektif penegak hukum dalam mengatasi tindak pidana pembunuhan bayi. Metode penelitian adalah yuridis empiris. Dengan spesifikasi penelitian bersifat deksriptif, dengan maksud menguraikan pengaturan penegakan hukum pidana dan upaya yang dilakukan telah sesuai atau sebaliknya. Hasill penelitian menunjukkan bahwa pengaturan penegak hukum terhadap pelaku tindak pidana pembunuhan bayi di wilayah Kota Jambi dilakukan dengan proses penyelidikan, penyidikan oleh kepolisian dilanjutkan dengan proses penangkapan, penuntutan oleh Penuntut Umum, dan pelaksanaan putusan di Pengadilan. Perspektif penegak hukum dalam mengatasi tindak pidana pembunuhan bayi dilakukan dengan upaya bersifat preventif dan upaya represif.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Daulay, N. R., Hafrida, H., & Monita, Y. . (2023). Peran Hukum Pidana Dalam Upaya Penegakan Tindak Pidana Pembunuhan Bayi Di Wilayah Kota Jambi. PAMPAS: Journal of Criminal Law, 4(3), 300-310. https://doi.org/10.22437/pampas.v4i3.28736
Section
Articles

References

Dokumen Hukum

Republik Indonesia. Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 Tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak

Republik Indonesia. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak

Republik Indonesia. Kitab Undang-Undang Hukum Pidana

Buku

Marzuki, Peter Mahmud. Metode Penelitian Hukum. Kencana, Jakarta, 2012.

Setiadi, Edi, Kristian. Sistem Peradilan Pidana Terpadu Dan Sistem Penegakan Hukum Di Indonesia. Prenadamedia Group, Jakarta, 2017.

Soekanto, Soerjono. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penegakan Hukum. PT RajaGrafindo Persada, Jakarta, 1983.

Jurnal

Andrean Dwi Yulianto, Yulia Monita, Dessy Rakhmawati, “Penggunaan Sidik Jari Dalam Mengungkap Kasus Tindak Pidana Pencurianâ€, Pampas Journal Of Criminal Law, Volume 3 Nomor 2 (2022): https://online-journal.unja.ac.id/Pampas/article/view/20021/14745

Indra Kadek, Ni Putu Rai & Dewa Gede. “Penegakan Hukum Terhadap Pelaku Tindak Pidana Pembunuhan Bayi Di Wilayah Hukum Kabupaten Buleleng.†E-Journal Komunikasi Yustisia, Vol 5, No. 3 (2022): 160-168 https://doi.org/10.23887/jatayu.v5i1.45939

Uswantun Hasanah, Yulia Monita, “Sidik Jari sebagai Pendukung Alat Bukti Dalam Proses Penyidikan Perkaraâ€, Pampas Journal Of Criminal Law, Volume 1 Nomor 3 (2020): hlm. 141. https://online-journal.unja.ac.id/Pampas/article/view/11086

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>