Berhias Setelah Bencana: Perubahan Ruang Kota Padang Pasca Gempa

Authors

  • Selfi Mahat Putri Universitas Andalas
  • Ana Fitri Ramadani Universitas Andalas
  • Zulqaiyyim Zulqaiyyim Universitas Andalas
  • Rizky Amelia Furqon Universitas Andalas

DOI:

https://doi.org/10.22437/titian.v6i2.21969

Keywords:

bencana, kota, ruang kota, masyarakat

Abstract

Abstract: Artikel ini mejelaskan perubahan fungsi ruang kota yang terjadi di Kota Padang pasca gempa 2009. Sejauh mana perubahan ruang kota tersebut mempengaruhi bentuk kota dan kehidupan masyarakat Kota Padang. Pada akhirnya akan terlihat bagaimana bencana gempa yang terjadi di Kota Padang tahun 2009 mempengaruhi perubahan ruang kota terutama ruang pemerintahan, ruang ekonomi, dan ruang publik di Kota Padang. Penelitian ini melihat bagaimana pembentukan ruang kota pasca bencana gempa di Kota Padang berdampak terhadap kehidupan masyarakat serta kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah kota. Apakah perubahan ruang kota tersebut sesuai dari segi keamanan dari bencana gempa dan tsunami yang mengancam Kota Padang. Data yang diperoleh merupakan hasil dari penggalian informasi melalui sumber-sumber sejarah. Pertama, sumber setempat dan sejaman; Kedua, sumber setempat dan tidak sejaman. Selain itu, dilakukan wawancara dengan para informan yang memiliki hubungan terkait permasalahan dalam penelitian ini. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk memberikan kontribusi yang mendasar bagi bidang ilmu sosial-humaniora, terutama memberikan masukan terhadap kebijakan pemerintah terutama dalam pembentukan ruang kota pasca bencana gempa di Kota Padang.

 Kata Kunci : Bencana, Kota, Ruang Kota, Padang, Masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Peraturan Daerah Kota Padang No.10 Tahun 2005. Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Padang Tahun 2004-2013.

Adon Nasrullah Jamaluddin. 2017. Sosiologi Perkotaan Memahami Masyarakat Kota dan Problematikanya. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Badan Pusat Statistik Kota Padang. 2003. Padang dalam Angka. Padang: Badan Pusat Statistik Kota Padang.

Colombijn,Freek. 2006. Paco-paco Kota Padang. Yogyakarta: Ombak.

Eko Alvares Zaildulfar. 2002. “Morfologi Kota Padangâ€, Disertasi. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada.

Efrianto. 2020. “Perubahan Sistem Pemerintahan dan Kepemilikan Lahan di Kota Padang: Studi Kasus Nagari Nanggalo 1978-2010â€, dalam Jurnal Penelitian Sejarah dan Budaya Vol. 6 No. 2.

Fitra Delita dan Marlinang Sitompul. 2016. “Studi Perubahan Tutupan Lahan Untuk Pemukiman sebelum dan sesudah gempa padang 2009 di kecamatan Koto Tangah Kota Padang, Sumatera Barat, Jurnal Geografi. ISSN 2085-8167. VOL 8 No.1.

Mardanas Sofwan, dkk. 1987. Sejarah Kota Padang. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Sejarah dan Nilai Tradisional Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Sejarah Nasional.

Mestika Zed. 2012. “Inventarisasi dan Rekonstruksi Sejarah Gempa 30 September 2009 di Kota Padang Melalui Film Dokumenterâ€, dalam Laporan Penelitian. Padang: Fakultas Ilmu-ilmu Sosial Universitas Negeri Padang.

Purnawan Basundoro. 2009. Dua Kota Tiga Zaman Surabaya dan Malang Sejak Kolonial sampai Kemerdekaan. Yogyakarta : Ombak.

Sigit Setiageni, 2009. “Proses Pemulihan Bencana Gempa Pada Tahun 2009 di Kota Padang (Studi Kasus Upaya Pemulihan yang Dilakukan oleh Pemerintah Kota Padang)â€. Skripsi. Depok : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UI.

Sugimin Pranoto. 2011. Lesson Learned PembelajaranRehab Rekon Pasca Gempa di Sumatra

Barat 30 September 2009. Padang: Tim Pendukung Teknis Rehabilitasi dan Rekonstruksi Badan Nasional Penanggulangan Bencana, 2011.

Yuza Sintiya dan Zul Asri. 2020. “Perkembangan Perekonomian Pedagang di Pasar Raya Padang Pasca Gempa 2009-2019â€. Jurnal Kronologi Vol.2, No.4.

Zusmelia dan Firdaus. 2015. “Dinamika Ruang Ekonomi Tradisional di Kota Padangâ€. Jurnal Turast : Jurnal Penelitian dan Pengabdian Vol.3, No.2, Juli-Des.

Cici Sasmi dan Nasri Bachtiar, Analisis Migrasi Internal di Sumatera Barat: Suatu Kajian Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Migrasi Masuk ke Kota Padang, https://core.ac.uk/download/pdf/300562556.pdf, diunduh pada 19 November 2022.

detiknews “Daftar Gedung Ambruk dan Rusak Berat di Padang†dalam https://news.detik.com/berita/d-1212815/daftar-gedung-ambruk-dan-rusak-berat-di-padang.

Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (sumbarprov.go.id), diakses pada tanggal 2 Desember 2022, Pukul 11.47. Wib.

Pemkot Padang peringati 12 tahun gempa 30 September 2009 - ANTARA News, diakses pada tanggal 21 September 2022, pukul 10.00 Wib.

Peresmian Kantor Balaikota Padang NusantaraNews, diakses pada tanggal 2 Desember 2022. Mengenang Gempa 2009 di Kota Padang, BPBD Kota Padang. Diakses pada tanggal 10 Oktober 2022, pukul 20.00 Wib.

Mitigasi Bahaya Gempa dan Tsunami Sumbar, Doni: Alam Takambang Jadi Guru - BNPB, diakses 12 Oktober 2022, Pukul 11.26 Wib.

“Tugu Gampo, Sisakan Duka Gempa Padang yang Jadi Ruang Temuâ€, https://validnews.id/kultura/tugu-gampo-sisa-duka-gempa-padang-yang-jadi-ruang-temu, diunduh pada 29 November 2022. http://fhiaft.blogspot.com/2016/06/tugu-gempa-street-food-wanna-be-kota.html diunduh pada 29 November 2022.

“Pemkot Padang Percantik Kawasan Kuliner Tugu Gempaâ€, https://www.republika.co.id/berita/r4gkfd330/pemkot-padang-percantik-kawasan-kuliner-tugu-gempa diunduh pada 24 November 2022.

Downloads

Published

2022-12-08

How to Cite

Putri, S. M., Ramadani, A. F., Zulqaiyyim, Z., & Furqon, R. A. (2022). Berhias Setelah Bencana: Perubahan Ruang Kota Padang Pasca Gempa. Titian: Jurnal Ilmu Humaniora, 6(2), 283-302. https://doi.org/10.22437/titian.v6i2.21969