Pengaruh Pengasapan Sekam Padi Terhadap Kualitas Fisik dan Kimia Dendeng Batokok

Penulis

  • Jaya Putra Jahidin Fakultas peternakan Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jiiip.v18i2.2678

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari kualitas fisik dan kimia dendeng batokok dengan bahan pengasap sekam padi selama dalam penyimpanan suhu kamar. Penelitian ini dirancang dengan menggunakan desain rancangan acak lengkap dengan 3 (tiga) ulangan. Data parametrik peubah fisik dan kimia dianalisis dengan uji t. Hasil penelitan ini adalah karakteristik fisik dan kimia dendeng batokok dengan pengasapan sekam padi yang dilakukan secara umum masih cukup baik sampai lama penyimpanan hari ke-7.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2015-11-01 — Diperbaharui pada 2015-11-01

Versi

Cara Mengutip

Jahidin, J. P. (2015). Pengaruh Pengasapan Sekam Padi Terhadap Kualitas Fisik dan Kimia Dendeng Batokok. Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan, 18(2), 89-97. https://doi.org/10.22437/jiiip.v18i2.2678

Terbitan

Bagian

Research Report