PENGARUH SERVANT LEADERSHIP DARI PERSPEKTIF KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI MEDIATOR/ VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PELAYANAN KEPANGKATAN PADA SUBBAGIAN KEPEGAWAIAN ASISTEN BIDANG PEMBINAAN KEJAKSAAN TINGGI JAMBI)

Authors

  • Dede Mirtha Adipratama Kejaksaan Tinggi Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jmk.v12i03.24196

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh servant leadership terhadap kualitas pelayanan, untuk mengetahui pengaruh servant leadership terhadap komitmen organisasi, untuk mengetahui pengaruh komitmen organisasi terhadap kualitas pelayanan dan  untuk mengetahui pengaruh servant leadership terhadap kualitas pelayanan dengan komitmen organisasi sebagai variabel intervening. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian kuantitatif dengan cara melakukan survei, yaitu penelitian yang mengambil sejumlah sampel dari populasi dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data yang pokok. Metode survei digunakan untuk mendapatkan data tentang karakteristik sesuatu. Metode ini juga digunakan untuk menguji beberapa hipotesis atas sampel yang diambil dari suatu populasi. Teknik pengumpulan data adalah dengan kuisioner atau wawancara.. Penelitian kuantitatif digunakan untuk meneliti populasi atau sampel. Data dikumpulkan dengan menggunakan instrumen atau alat ukur, kemudian dianalisis dengan statistik atau secara kuantitatif. Hasil metodologi penelitian kuantitatif berupa hipotesis. instrumen, statistik, dan hipotesis. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan Partial Least Square (PLS). PLS merupakan model persamaan Structural Equation Modeling (SEM) dengan pendekatan berdasarkan variance atau componentbased structural equation modelling. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa servant leadership memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap kualitas pelayanan, servant leadership memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap komitmen organisasi, komitmen organisasi memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap kualitas pelayanan dan  servant leadership memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap kualitas pelayanan dengan komitmen organisasi sebagai variabel intervening

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akbar, E., & Nurhidayati, N. (2018). Peningkatan Kinerja Melalui Servant Leadership, Disiplin Kerja Dan Kepuasan Kerja Pada Dinas Pertanian Kabupaten Demak. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 19 (1), 35.

Dennis, R. S., & Bocarnea, M. (2005). Development of the servant leadership assessment instrument. Leadership & Organization Development Journal.

Ghozali, I. (2006). Aplikasi Analisis Multivariate dengan menggunakan SPSS. In

Gramedia.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete IBM SPSS 23. In Semarang, Universitas Diponegoro.

Greenleaf, R. K. (2019). The Servant as Leader. In Leadership.

Greenleaf, R. K. (1977), Servant leadership: A journey into the nature of legitimate power and greatness. Mahwah, NJ: Paulist Press.

Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu. (2002).“Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaanâ€.Bandung PT. Remaja Rosdakarya.

Poli, W.I.M. (2011). Kepemimpinan Stratejik; Pelajaran dari Yunani Kuno hingga Bangladesh. Makassar.

Pratama Sandara, P. A., &Suwandana, I. G. M. (2017). ServantLeadership Dan Empowerment Terhadap Organizational Citizenship Behaviour Pada Karyawan Asa Villa Seminyak. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(1), 29.

Putri, D. P., & Sulistyo, C. W. (2018). Pengaruh Servant Leadership dan Organizational Citizenship Behaviour Terhadap Kinerja Karyawan ( Studi Pada Karyawan Auto2000 Malang Sutoyo ). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 58(2), 1–10. administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id.

Retmono, A. W. (2016). Analisis Pengaruh Gaya Kepemimpinan Melayani (Servant Leadership Style) Dan Budaya Organisasi Terhadap Komitmen Organisasional Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan (Studi Pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Bengkulu Selatan). Magister Manajemen Universitas Diponegoro, Vol.2, 1–17.

Robbins, S. P. (2006). Perilaku Organisasi Jakarta: Indeks Kelompok Gramedia. Robbins, Stephen P dan Timothy A. Judge. (2011). Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba Empat.

Robbins, Stepen, P. (2003). “Perilaku Organisasiâ€. Jakarta : Gramedia.

Rivai, Veithzal. (2004). “Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan Dari Teori ke Praktikâ€. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada

Sedarmayanti. (2011). Membangun dan Mengembangkan Kepemimpinan serta Meningkatkan Kinerja untuk Meraih Keberhasilan. Bandung: PT. RefikaAditama.

Sugiyono. (2014). Metode penelitian. Metode Penelitian.

Sugiyono. (2017). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Wirawan. (2009). “Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusiaâ€.Jakarta: Salemba Empat.

Downloads

Published

2023-09-30

How to Cite

Adipratama, D. M. . (2023). PENGARUH SERVANT LEADERSHIP DARI PERSPEKTIF KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI MEDIATOR/ VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PELAYANAN KEPANGKATAN PADA SUBBAGIAN KEPEGAWAIAN ASISTEN BIDANG PEMBINAAN KEJAKSAAN TINGGI JAMBI). Jurnal Manajemen Terapan Dan Keuangan, 12(03), 688-702. https://doi.org/10.22437/jmk.v12i03.24196