About the Journal
Jurnal Prabung Seni berdiri sejak 2022 di Universitas Jambi. Prabung Seni mengadaptasi standar etika publikasi yang tertuang dalam Core Practices of the Committee of Publication Ethics (COPE) tentang kebijakan mengenai kepengarangan dan kontributor, prosedur penanganan dugaan pelanggaran, penanganan keluhan dan banding, penanganan konflik kepentingan, kebijakan data dan reproduktifitas, pengawasan etika, kekayaan intelektual, manajemen jurnal, peer-review proses, dan diskusi dan koreksi pasca-publikasi.
p-ISSN 2964-7444 | e-ISSN 2964-7452
Table of Contents
Current Issue
Articles
-
STRUKTUR TARI MELAYU MAYANG MANGURAI PADA UPACARA ADAT PERNIKAHAN ETNIS MELAYU JAMBI DI KELURAHAN TANJUNG RADEN KECAMATAN DANAU TELUK KOTA JAMBI
-
PENERAPAN PRINSIP KOMPOSISI MUSIK ERA ROMANTIK PADA KARYA PILAR BERDASARKAN RITUAL MUJI SIALANG
-
ANALISIS STRUKTUR KOMPOSISI MUSIK AFEKTIF NYANYIAN MANTAU DALAM MEREPERESENTASIKAN IDIOM MUSIKAL DAN EKTRAMUSIKAL PADA MUSIK PROGRAMMA DESKRIPTIF
-
STUDI DESKRIPTIF GAYA PENYAJIAN TARI RANGGUK MASYARAKAT KABUPATEN KERINCI KASUS TARI RANGGUK DESA PENAWAR, SIULAK, DAN KUMUN
-
STRUKTUR DAN GAYA GERAK ASYIK DALAM TRADISI RITUAL MASYARAKAT KABUPATEN KERINCI: STUDI KASUS PERBANDINGAN ASYIK (NUKUN ANAK, MENTA GUMENG, DAN AYUN LUCI)
-
FUNGSI GONDANG MULA-MULA PADA UPACARA ADAT SAURMATUA MASYARAKAT BATAK TOBA DI KOTA SIBOLGA PROVINSI SUMATERA UTARA