Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan Dengan Kepemilikan Institusional Sebagai Variabel Moderasi pada Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013 – 2018
DOI:
https://doi.org/10.22437/jaku.v5i1.9251Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan terhadap Tingkat Pengungkapan Wajib Laporan Keuangan yang di moderasi oleh Kepemilikan Institusional Pada Perusahaan yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013 – 2018. Alat uji statistik yang digunakan adalah Paired Sample T-Test dan One Way Anova dengan menggunakan program SPPS for windows Realease 24. Hasil penelitian berdasarkan uji t menunjukkan adanya pengaruh Debt to Total Aset Ratio dan umur perusahaan terhadap Tingkat Pengungkapan Wajib Laporan Keuangan serta Kepemilikan Institusional memperkuat pengaruh variabel umur perusahaan dan ukuran perusahaan terhadap Tingkat Pengungkapan Wajib Laporan Keuangan sedangkan, Current Ratio, Return on Aset Ratio, dan Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh terhadap Tingkat Pengungkapan Wajib Laporan Keuangan. Hasil penelitian berdasarkan uji f menunjukkan Current Ratio, Debt to Total Aset Ratio, Return on Aset Ratio, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan berpengaruh secara simultan terhadap Tingkat Pengungkapan Wajib Laporan Keuangan.
Kata Kunci: Current Ratio, Debt to Total Aset Ratio, Return on Aset Ratio, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Institusional dan Pengungkapan Laporan Keuangan.
Unduhan
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2020 Noviyanti, Afrizal, Asep Machpuddin
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.