Pengaruh Kondisi Internal, Kondisi Debitur dan Kondisi Lingkungan Terhadap Non Performing Loans (NPL) dengan Variabel Mediasi Jumlah Kredit (Studi Pada Bank Mandiri Cabang Sungai Bahar)

Penulis

  • Bank Mandiri Jambi
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jaku.v5i3.10813

Kata Kunci:

Kondisi Internal, Kondisi Debitur, Kondisi Lingkungan, Jumlah Kredit dan Non Performing Loans (NPL)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh kondisi internal, kondisi debitur, dan kondisi lingkungan terhadap jumlah kredit dengan npl sebagai variabel mediasi pada PT. Bank Mandiri Cabang Sungai Bahar. Populasi penelitian ini meliputi semua nasabah dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah rumus slovin sehingga sampel yang diambil sebanyak 117 nasabah. Teknik analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan regresi berganda dan analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan secara parsial, kondisi internal berpengaruh signifikan terhadap jumlah kredit,kondisi debitur dan kondisi lingkungan tidak berpengaruh secara siginifikan terhadap jumlah kredit jumlah kredit berpengaruh positif dan signifikan terhadap non performing loans (npl). Kondisi internal, kondisi debitur dan kondisi lingkungan berpengaruh secara signifikan terhadap non performing loans (npl). Kondisi internal,kondisi debitur dan kondisi lingkungan  dan jumlah kredit berpengaruh secara simultan  terhadap non performing loans (npl). Jumlah kredit berpengaruh sebagai variabel intervening kondisi internal terhadap npl. Jumlah kredit tidak berpengaruh sebagai variabel intervening kondisi debitur dan kondisi lingkungan terhadap non performing loans (npl).

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Edisi Revisi 2010. Rineka Cipta: Jakarta.

Anton, FX. 2010. Menuju Teori Stewardsip Manajemen. Majalah Ilmiah Informatika Vol.1.

Ahmad Hasan Ridwan.2004. BMT dan Bank Islam. Bandung: Pustaka Bani Quraisy.

Artini, RAI, Nyoman Djinar Setiawina dan Ketut Djayastra. 2015. Analisis Pengaruh Faktor Internal Dan Eksternal Terhadap Jumlah Kredit Dan Dampaknya Terhadap Non Performing Loan (Npl) Pada Lembaga Perkreditan Desa (Lpd) –Desa Adat Di Kabupaten Gianyar. ISSN : 2337-3067 E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana1

Fernando A. F. Ferreira, Maria and Gladis. 2017. A socio-technical approach to the evaluation of social credit applications. Journal of the Operational Research Society ISSN: 0160-5682

Ghozali, Imam dan Hengky Latan. 2012. Partial Least Square “Konsep, Teknik dan Aplikasi†SmartPLS 2.0 M3. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang.

Henderson, Loren ,Horton dan Thomas. 2015. Credit Where Credit is Due?: Race, Gender,and Discrimination in the Credit Scores of Business Startups. Springer Science dan Business Media New York

Indriantoro, Nur dan Supomo, Bambang. 2013. Metodologi Penelitian Bisnis: untuk Akuntansi dan Manajemen. BPFE: Yogyakarta.

Jogiyanto, 2010. Metodologi Penelitian Bisnis. BPFE: Yogyakarta.

Kasmir. 2012. Dasar-Dasar Perbankan. Jakarta: PT. Raja Grafindo

Kur.econ.go.id. 2019. Data Realisasi Kredit. http://kur.ekon.go.id/realisasi_kur/2018. Diakses 11 Oktober 2019

Muhammad, Farhan dan Toyib Rozali. 2017. Pengaruh kredit usaha rakyat terhadap pendapatan usaha mikro dan kecil di desa selagik kecamatan terara kabupaten lombok timur provinsi nusa tenggara barat (studi kasus bank bri unit terara). JPEK, HAL 38 - 48 Volume 1, Nomor 1

Noor, Juliansyah. 2012. Metodologi Penelitian Skripsi, Tesis dan Disertasi Karya Ilmiah. Cetakan Kedua. Kencana Prenada Media: Jakarta.

Puturuhu. J.R. 2017. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyaluran Kredit Usaha Mikro Dan Kecil (Umk) (Studi Kasus Pada Pt Bpr Modern Expres Di Kota Ambon). Jurnal SOSOQ Volume 5 Nomor 1

Rai Ida Ayu Aishwarya dan Ni Ketut Purnawati. 2017. Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Pada Bank Umum Swasta Nasional (Busn) Devisa. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 6, No. 11, ISSN : 2302-8912

Santi Mei. 2015. Bank Konvensional VS Bank Syariah. Eksyar Vol. 02.

Sugiyono. 2013. Metodologi Penelitian Bisnis. Alfabeta: Bandung.

Sugara, Asep. 2017. Analisis Tingkat Efektivitas Pemberian Kredit Di Bank Dpm (Pt. Bpr Duta Pakuan Mandiri) Cabang Tangerang. Jurnal Mozaik Vol. IX E-ISSN: 2614-8390

Winardi. 2001. Pengantar Ekonomi. Jakarta: Gahlia Indonesia.

Widayat. 2004. Metode Penelitian Pemasaran. Malang: UMM.

Wilson, R, Kent. 2010. Steward Leadership: Characteristics of The Steward Leader in Christian Nonprofit Organizationsâ€. A Dissertation Presented for the Degree of PhD at The University of Aberdeen

---------- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 1998 Tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbankan.

---------- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan.

---------- Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Kredit Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah

---------- Peraturan Menteri Keuangan No. 10/PMK.05/2009 tentang Fasilitas Penjaminan Kredit Usaha Rakyat

##submission.downloads##

Diterbitkan

2020-11-02

Cara Mengutip

Mukti Dian S, Afrizal, & PA, E. D. (2020). Pengaruh Kondisi Internal, Kondisi Debitur dan Kondisi Lingkungan Terhadap Non Performing Loans (NPL) dengan Variabel Mediasi Jumlah Kredit (Studi Pada Bank Mandiri Cabang Sungai Bahar). JAKU (Jurnal Akuntansi & Keuangan Unja) (E-Journal), 5(3), 169-180. https://doi.org/10.22437/jaku.v5i3.10813

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >>