Pengaruh PBL Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pada Materi Sistem Perkembangbiakan Tumbuhan

(The Effect of PBL on Students' Critical Thinking Ability on Plant Breeding System Material)

Authors

  • Sonya Asokawati Universitas Jambi
  • Asrial Universitas Jambi
  • Afreni Hamidah Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/biodik.v9i3.23400

Abstract

This study aims to determine the effect of the PBL learning model on students' critical thinking skills in plant propagation system material. The method used in this study was a quasi-experimental with the matching-only posttest only control group design research model, with a non-random assignment sampling technique consisting of class VIII-A as the experimental class and class VIII-B as the control class, respectively. -each as many as 20 students in each class. The results of this study indicate that there is no effect of the PBL learning model on students' critical thinking skills.

Key words: PBL model, critical thinking ability, plant reproduction system

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran PBL terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik pada materi sistem perkembangbiakan tumbuhan. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu eksperimen kuasi dengan model penelitian the matching-only posttest only control group design,  dengan Teknik pengambilan sampel non-random assignment yang terdiri dari kelas VIII-A sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII-B sebagai kelas kontrol, masing-masing sebanyak 20 peserta didik pada setiap kelasnya. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa tidak terdapat pengaruh model pembelajaran PBL terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik.

Kata kunci: Model PBL, Kemampuan berpikir kritis, sistem perkembangbiakan tumbuhan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al-Fikry, I., Yusrizal, Y., & Syukri, M. (2018). Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pada Materi Kalor. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 6(1), 17–23. https://doi.org/10.24815/jpsi.v6i1.10776

Ali, M. dan M. A. (2012). Psikologi Remaja Perkembangan Peserta Didik. Jakarta : PT Bumi Aksara.

Apiati, V., & Hermanto, R. (2020). Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik dalam Memecahkan Masalah Matematik Berdasarkan Gaya Belajar. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(1), 167–178.https://doi.org/10.31980/mosharafa.v9i1.630

Arends. (2008). Learning to Teach : Belajar untuk Mengajar. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Ariyatun, A., & Octavianelis, D. F. (2020). Pengaruh Model Problem Based Learning Terintegrasi Stem Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. JEC: Journal of Educational Chemistry, 2(1), 33. https://doi.org/10.21580/jec.2020.2.1.5434

Cahyaningsih, U., & Ghufron, A. (2016). Pengaruh Penggunaan Model Problem-Based Learning Terhadap Karakter Kreatif Dan Berpikir Kritis Dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Karakter, 1,104–115. https://doi.org/10.21831/jpk.v0i1.10736

Ennis, R. H. (2011). The Nature of Critical Thinking : An Outline of Critical Thinking Dispositions and Abilities. Champaign University of Illinois.

Fakhriyah, F. (2014). Penerapan problem based learning dalam upaya mengembangkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 3(1), 95–101. https://doi.org/10.15294/jpii.v3i1.2906

Farisi, A., Hamid, A., & Fisika, P. (2017). | 283 Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Suhu Dan Kalor. 283–287.

Fathurrohman. (2015). Model-model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta : AR Ruzz Media.

Harsanto, R. (2005). Melatih Anak Berpikir Analitik, Kritis dan Kreatif. Jakarta : Gramedia.

Hidayah, N. (2015). Mengasah Keterampilan Berpikir Kritis dan Kreatif. Prosiding Seminar Nasional Bimbingan Dan Konseling PD ABKIN Jawa Timur, 2006, 49–61.

M, Ibrahim dan M, N. (2000). Pengajaran Berbasis Masalah. Surabaya : University Press.

M, M. J. (2011). The Art Of Creative Thinking. NACCCE and Beyond.

Mira Azizah. (2018). Analisis Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Pada Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Pendidikan, 01(3), 62.

Putri, R., Ismail, S., & Hasan, M. (2016). Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Berpikir Kritis Dan Hasil Belajar Elastisitas Siswa Kelas XI SMA Negeri 7 Banda Aceh. In Jurnal Pendidikan Sains Indonesia (Vol. 04, Issue 01). http://jurnal.unsyiah.ac.id/jpsi

Rachmantika, A. R., & Wardono. (2019). Peran Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Pembelajaran Matematika Dengan Pemecahan Masalah. Prosiding Seminar Nasional Matematika, 2(1), 441.

Downloads

Published

2023-09-27

How to Cite

Asokawati, S. ., Asrial, A., & Afreni Hamidah, A. H. (2023). Pengaruh PBL Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pada Materi Sistem Perkembangbiakan Tumbuhan: (The Effect of PBL on Students’ Critical Thinking Ability on Plant Breeding System Material). BIODIK, 9(3), 1-6. https://doi.org/10.22437/biodik.v9i3.23400