Vol. 2 No. 1 (2018): Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi

					View Vol. 2 No. 1 (2018): Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi

Jurnal Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi (JIITUJ) adalah jurnal yang diterbikan oleh LPPM Universitas Jambi yang memuat penelitian ilmu-ilmu terapan. Jurnal ini fokus mempublikasikan hasil penelitian orisinil yang belum pernah diterbitkan pada jurnal lain di bidang ipteks terapan. Jurnal ini berbentuk riset kuantitatif maupun kulitatif dari peneliti akademisi, praktisi dan mahasiswa. Jurnal ini terbit 2 (dua) kali dalam setahun yaitu rentang bulan Januari-Juni dan Juli-Desember.

Informasi bahwa article berikut:

Formulasi dan Uji Sifat Fisik Tablet Arang Aktif Dari Limbah Cangkang Sawit (elaeis guineensis jacg) Sebagai Obat Antidiare Uce Lestari, Havizur Rahman, Elisma Elisma   Ditarik dari jurnal Jurnal Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi, dikarenakan sudah terbit dahulu pada jurnal lain. 
Published: 2018-06-30

Don't choose