This is an outdated version published on 2017-04-18. Read the most recent version.

EPIDEMIOLOGI PENYAKIT MENULAR DAN PENYAKIT TIDAK MENULAR

DOI:

https://doi.org/10.22437/jmj.v4i2.3593

Abstract

Abstract

The development of science and technology in the medical field to encourage experts always conducted research on various diseases, including one of them is a contagious disease events in order to overcome suffering and death from the disease. Based on his travels disease can be divided into: Acute and Chronic. Based on the nature of transmission can be divided into: Infectious and Communicable. The process of interaction between the occurrence of the disease is a disease agent, human (Host) and the surrounding environment. For infectious diseases, the occurrence of diseases caused by the interaction between: Agent diseases (microorganisms), humans and the environment, while for non-communicable diseases disease process due to the interaction between the disease agent (non-living agent), humans and the environment. Non-communicable diseases can be acute can also be chronic. In Infectious Diseases Epidemiology is not primarily to be discussed is that chronic diseases.

 

Keywords: communicable diseases, non-communicable diseases

 

Abstrak

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bidang kedokteran mendorong para tenaga ahli selalu mengadakan riset terhadap berbagai penyakit termasuk salah satunya adalah penyakit menular demi mengatasi kejadian penderitaan dan kematian akibat penyakit. Berdasarkan perjalanannya penyakit dapat dibagi menjadi : Akut  dan Kronis.  Berdasarkan sifat penularannya dapat dibagi menjadi : Menular dan Tidak Menular. Proses terjadinya penyakit merupakan interaksi antara agen penyakit, manusia (Host) dan lingkungan sekitarnya. Untuk penyakit menular, proses terjadinya penyakit akibat interaksi antara : Agent penyakit (mikroorganisme hidup), manusia dan lingkungan sedangkan untuk penyakit tidak menular proses terjadinya penyakit akibat interaksi antara agen penyakit (non living agent), manusia dan lingkungan. Penyakit tidak menular dapat bersifat akut dapat juga bersifat kronis. Pada Epidemiologi Penyakit tidak Menular terutama yang akan dibahas adalah penyakit- penyakit yang bersifat kronis.

 

Kata kunci: Penyakit menular, penyakit tidak menular

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-04-18

Versions

How to Cite

EPIDEMIOLOGI PENYAKIT MENULAR DAN PENYAKIT TIDAK MENULAR. (2017). Jambi Medical Journal : Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan, 4(2). https://doi.org/10.22437/jmj.v4i2.3593