Analisis Rancangan Inovasi Menggunakan Berbagai Aplikasi pada Pendekatan, Metode, Model dan Media dalam Pembelajaran Biologi

(Innovation Design Analysis Using Various Applications In Approaches, Methods, Models And Media In Biology Learning)

Authors

  • Nova Vivi Clara Saputri Universitas Pendidikan Indonesia
  • Tina Rizqiyati Rohimah Universitas Pendidikan Indonesia
  • Riandi Universitas Pendidikan Indonesia
  • Ari Widodo Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22437/bio.v8i4.19102

Abstract

Technological advances require a teacher as an educator to always innovate in conveying material to students. It is inseparable from education, in which there are processes, including approaches, models, methods and learning media. In this article, the author analyzes the design of various application innovations in the learning process by reviewing the literature with a qualitative descriptive approach. The results of this study, the process approach uses a QR code website, the model uses an inquiry model, namely laboratory with camera, laboratory with website. Media innovation using an AR-based snapchat application. Making these innovations aims to make it easier for students to achieve learning goals such as critical thinking, systematic thinking and process skills.

Key words: innovation, approach, model, media

 

ABSTRAK

Kemajuan teknologi menuntut seorang guru sebagai pendidik untuk selalu berinovasi dalam menyampaikan materi kepada siswa. Hal ini tidak terlepas dari pendidikan, yang di dalamnya terdapat proses, meliputi pendekatan, model, metode, dan media pembelajaran. Dalam artikel ini, penulis menganalisis desain berbagai inovasi aplikasi dalam proses pembelajaran dengan meninjau literatur dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini, pendekatan proses menggunakan website QR code, model menggunakan model inquiry yaitu laboratorium dengan kamera, laboratorium dengan website. Inovasi media menggunakan aplikasi snapchat berbasis AR. Pembuatan inovasi tersebut bertujuan untuk memudahkan siswa dalam mencapai tujuan pembelajaran seperti berpikir kritis, berpikir sistematis dan keterampilan proses.

Kata kunci: inovasi, pendekatan, model, media

Downloads

Download data is not yet available.

References

Christiana, L. (2021). Pemanfaatan Google Jamboard Dalam Pembelajaran Jarak Jauh Kimia Materi Senyawa Hidrokarbon. SCIENCE : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 1(2), 124–131. https://doi.org/10.51878/science.v1i2.423

Clivan, T., Sugiarso, B. A., & Sinsuw, A. A. (2019). Aplikasi Website Perpustakaan Berbasis QR-Code. Jurnal Teknik Informatika, 14(1), 1-8.

Denda Suryadien ddk. (2022). Rencana Implementasi Kurikulum Prototipe Pada Masa Pandemi Covid-19 di Indonesia. Jurnal PGMI Universitas Garut, 01(01), 27–34. https://journal.uniga.ac.id/index.php/pgmi/article/view/1754

Gideon, S., & Rahmansyah, A. A. (2021). Implementasi Pembelajaran Sinkronus pada Mata Kuliah Fisika 1 Menggunakan Discord Dipadukan dengan Google Jamboard dan Powerpoint. Physics Education Research Journal, 3(1), 1–10. https://doi.org/10.21580/perj.2021.3.1.6570

Imah solikhatun", slamet santosa, M. (2015). , Slamet Santosa. Jurnal Pendidikan Biologi, 7, 49–60.

Jayawardana, H. B. ., & Gita, R. S. D. (2020). Inovasi Pembelajaran Biologi di Era Revolusi Industri 4 . 0. Prosiding Seminar Nasional Biologi Di Era Pandemi Covid-19, 6(1), 58–66. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/psb/

Kurniawan, R. B., & Pramudya, Y. (2021). Pengukuran Penjumlahan Intensitas Dua Sumber Pendahuluan Cahaya komponen menunjang merupakan yang salah satu dalam manusia dengan mencari iluminasi ( E ) dari sumber cahaya . Iluminasi merupakan jumlah cahaya dari sumber tertentu dengan ( Hasanah Besarnya. Jurnal Pendidikan Fisika, 9(1), 18–30. http://dx.doi.org/10.24127/jpf.v9i1.3460

Mauludin, R., Sukamto, A. S., & Muhardi, H. (2017). Penerapan Augmented Reality Sebagai Media Pembelajaran Sistem Pencernaan pada Manusia dalam Mata Pelajaran Biologi. Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika (JEPIN), 3(2), 117. https://doi.org/10.26418/jp.v3i2.22676

Murni, S., & Sabaruddin, R. (2018). Pemanfaatan Qr Code Dalam Pengembangan Sistem Informasi Kehadiran Siswa Berbasis Web. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Informatika, 4(2). https://doi.org/10.26905/jtmi.v4i2.2144

Nuraeni, F., Setiawan, R., & Amal, R. I. (2022). Aplikasi Presensi Siswa Berbasis Web dan Qr-Code pada Pembelajaran Tatap Muka di Sekolah. Jurnal Algoritma, 19(1), 1-11.

Nurdyansyah, & Fahyuni, E. F. (2016). Inovasi Model. In Nizmania Learning Center.

Rafael, A. M. D., Enstein, J., Jauh, P. J., & Interaktif, R. K. (2022). Pemanfaatan Google Jamboard Sebagai Media. April, 181–187.

Rahim, M., Erawan, E., & Alfando, J. (2018). Motif PenggunaanInstagram Story (Studi Kasus pada Siswa Siswi Jurusan Multimedia di SMK Negeri 1 Samarinda). EJornal Ilmu Komunikasi, 6(3), 264–269.

Siswanto, H. (2017). … Berbasis Web pada Mata Pelajaran IPA Kelas XI SMK Negeri 3 Magelang untuk Meningkatkan Partisipasi dan Prestasi Belajar Siswa pada Saat Praktek Kerja Industri. Urecol, 47–60. http://journal.unimma.ac.id/index.php/urecol/article/view/938

Surata, I. K., Sudiana, I. M., & Sudirgayasa, I. G. (2020). Meta-Analisis Media Pembelajaran Pada Pembelajaran Biologi. Journal of Education Technology, 4(1), 22. https://doi.org/10.23887/jet.v4i1.24079

Wahono, R. S. (2020). Systematic Literature Review: Pengantar, Tahapan Dan Studi Kasus. Romisatriawahono. Net.

Widodo, A. (2021). Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. In UPI Press (Vol. 53, Issue 9).

Widodo, A., & Utomo, A. B. (2021). Media Pembelajaran Taksonomi Hewan Berbasis Augmented Reality dengan Fitur Multi Target. Edu Komputika, 8(1), 1–8. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/edukom

Winatra, A., Sunardi, S., Khair, R., Idris, I., & Santosa, A. (2019). Aplikasi Augmented Reality (Ar) Sebagai Media Edukasi Pengenalan Bentuk Dan Bagian Pesawat Berbasis Android. Jurnal Teknologi Informasi, 3(2), 212. https://doi.org/10.36294/jurti.v3i2.1217

Downloads

Published

2022-12-27

How to Cite

Vivi Clara Saputri, N., Rohimah, T. R. ., Riandi, R., & Widodo, A. . (2022). Analisis Rancangan Inovasi Menggunakan Berbagai Aplikasi pada Pendekatan, Metode, Model dan Media dalam Pembelajaran Biologi: (Innovation Design Analysis Using Various Applications In Approaches, Methods, Models And Media In Biology Learning). BIODIK, 8(4), 84-90. https://doi.org/10.22437/bio.v8i4.19102