Vol. 4 No. 1 (2021): Journal Agribusiness and Local Wisdom

					View Vol. 4 No. 1 (2021): Journal Agribusiness and Local Wisdom

JALOW didirikan untuk menyelamatkan pertanian dan penduduk pedesaan dari kerusakan dan pemiskinan dengan mengajak para ahli Agribisnis (Sosial Ekonomi Pertanian) yang berkearifan lokal  untuk menulis dan menuangkan gagasan ilmiah dari hasil penelitian dan atau hasil kajian pustaka  pada media yang sedang dibangun dan dikembangkan, Artikel-artikel lain menjelaskan tentang besarnya potensi pertanian lokal sebagai bahan baku, terutama padi sawah, cabe, sayur-sayuran, kelapa dalam, kelapa sawit, dan karet. Kajian-kajian tentang komuditi pertanian lokal tersebut umum nya dalam aspek mikro, yaitu berkaitan dengan efisiensi produksi, peningkatan pendapatan, dan pemasaran.     

Published: 2021-06-16

Articles