Pengaruh Kecepatan Lari, Power Otot Tungkai dan Latihan Menggunakan Box Jump Terhadap Hasil Lompat Jauh Siswa Kelas X di SMA Negeri 9 Batanghari

Authors

  • Kasihatun Kasihatun Universitas Jambi
  • Sukendro Sukendro Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/ijssc.v3i1.12624

Keywords:

Kecepatan Lari, Power Otot Tungkai, Box Jump, Lompat Jauh

Abstract

The long jump results achieved by the students were still in the poor category because there were some students who could not meet the jump result standards that had been set for the amount. Researchers need some precise steps to be able to improve students' long jump results. The purpose of this study was to determine the effect of running speed with long jump results, to determine the effect of leg muscle power on long jump results and the effect of variations in exercise using box jump media on long jump results of SMA Negeri 9 Batanghari students. This research was conducted using quasi-experimental research or quasi experiment. Where in this study, will be applied to the One Group Pre test Post test design. The population in this study was 100 people, who were then used as samples of 26 people, by means of sampling through quota sampling and purposive sampling. The samples were students with a height of ± 165cm. The results of the research that have been conducted by researchers mean that from the initial test is 3,629 and the average for the final test is 3,945. The pre-test standard deviation is 0.8541 and the post-test standard deviation is 0.6141. Hypothesis testing in this study used t-test, where t-count was 7,191 and t-table was 2,060 with α = 0.05. Comparison of prices between t-count and percentile values ​​from the distribution table obtained t-count (7.19)> t-table (2.060). So that H0 is rejected and Ha is accepted. Based on the results of research and discussion, where t-count (7.19)> t-table (2.060), it can be concluded that there is a significant influence between running speed, leg muscle power and training using box jump on jumping results. far away from class X students at SMA Negeri 9 Batanghari 

Keywords: Running Speed, Leg Muscle Power, Box Jump, Long Jump

Hasil lompat jauh yang dicapai oleh siswa masih dalam kategori kurang dikarenakan ada beberapa siswa yang tidak dapat memenuhi standar hasil lompatan yang telah ditetapkan besarannya. Peneliti membutuhkan beberapa langkah tepat untuk dapat meningkatkan hasil lompat jauh siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kecepatan lari dengan hasil lompat jauh, mengetahui pengaruh power otot tungkai terhadap hasil lompat jauh dan pengaruh variasi latihan menggunakan media box jump terhadap hasil lompat jauh siswa SMA Negeri 9 Batanghari. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan penelitian eksperimen Semu atau quasi experiment. Dimana pada penelitian ini, akan diterapkan pada desain One Group Pre test Post test. Populasi dalam penelitian ini adalah 100 orang, yang kemudian dijadikan sampel adalah 26 orang, dengan cara pengambilan sampel melalui quota sampling dan Purposive sampling. Yang dijadikan sampel adalah siswa yang memiliki tinggi ±165cm. Hasil penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti rata-rata dari tes awal yaitu 3.629 dan rata-rata tes akhir adaldh 3.945. Standar deviasi pre-test adalah 0.8541 dan standar deviasi post-test adalah 0.6141. pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan t-tes, dimana thitung adalah 7.191 dan ttabel 2.060 dengan α = 0.05. Perbandingan harga antara t-hitung dan nilai persentil dari tabel distribusi diperoleh t-hitung (7.19) > t-tabel (2.060). Sehingga H0 ditolak dan Ha diterima Berdasarkan dengan hasil penelitian dan pembahasan, dimana t-hitung (7.19) > t-tabel (2.060) maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara kecepatan lari, power otot tungkai dan latihan menggunakan box jump terhadap hasil lompat jauh siswa kelas X di SMA Negeri 9 Batanghari

Kata Kunci : Kecepatan Lari, Power Otot Tungkai, Box Jump, Lompat Jauh

Downloads

Download data is not yet available.

References

Angga Firmansyah. (2017). Pengaruh Latihan Kelincahan dan Kecepatan terhadap Kemampuan Menggiring Bola Siswa SD 3 Merbau Mataran Lampung Selatan. Skripsi. Unila. Lampung

Arikunto, Suharsimi. (2002). Prosedur Penelitian.Yogyakarta: Rineka Cipta

Bahagia, Yoyo. (2005). “Meningkatkan Kecepatan Lari Sprint Dengan Model Latihan Panjang Langkah dan Frekuensi Langkahâ€. Tesis. UPI:Bandung

Bosco,S James and Gudtafson,F William.(1983). Measurement and Evaluation in Phisical Education, Fitness,and Sport. United States of America

Gerry,Carr.(2003). Atletik untuk sekolah.Jakarta : PT.Raja Grasindo Persada

Gunter Bernhard.(1986). Atletik prinsip dasar latihan loncat tinggi, jauh, jangkit dan loncat galah. Dahara Prize. Semarang

Hasan, Iqbal. (2002). Metodologi Penelitian. Jakarta:Ghalia Indonesia

IAAF. (2000). Pedoman Mengajar Lari, lompat, lempar level 1. Jakarta: Development programme.

Indra S, Wira. (2006). Membangun Kebugaran Jasmani dan Kecerdasan Melalui Bermain. Jakarta: Depdiknas

Irianto, Djoko Pekik. (2004). Bugar dan sehat berolahraga.Yogyakarta: Andi Yogyakarta

Ismaryati. (2008). Tes Pengukuran Olahraga. Solo. LPP dan UPT UNS

Moura, N.A., & Paula Moura, T.F. (2001). IAAF New Studies in Athletics (The IAAF Technical Quarterly). New York

Muhammad Ikbal. (2017). Pengaruh Panjang Tungkai, Daya Ledak Tungkai dan Motivasi Terhadap Kemampuan Lompat Jauh Siswa SMP Negeri 21 Makassar. Tesis. Universitas Negeri Makassar

Munar, H., & Yuliawan, E. (2020). Upaya Meningkatkan Hasil Pembelajaran Gerak Dasar Lompat Melalui Pendekatan Bermain Lompat Lingkar Berwarna:(Efforts to Improve Learning Basic Learning Outcomes Through Approach to Playing Colored Levels). Indonesian Journal of Sport Science and Coaching, 2(1), 1-12.

Nur R, Hilda. (2013). Hubungan antara panjang tungkai, power otot tungkai dan kecepatan lari dengan kemmampuan lopat jauh gaya jongkok siswa putri kelas X SMA N 1 Prambanan Sleman, Yogyakarta. Skripsi. UNY

Priyatno, Dwi.(2011). Buku SPSS Analisis Statistika Data. Yogyakarta: Penerbit MediaKom.

Purnomo, Eddy. (2007). Pedoman Mengajar Dasar Gerak Atletik. FIK UNY

Purnomo, Eddy. (2011). Dasar-dasar Gerak Atletik. Alfamedia: Yogyakarta

Rahmat, Zikrur. (2015). Atletik Dasar dan Lanjutan. Aceh: STKIP Bina Bangsa

Sajoto, M. (1988). Pembinaan kondisi fisik dalam olahraga. Depdikbud. Jakarta

Setyawan, Eko Budi. (2014). Kontribusi Kelincahan dan Daya Ledak Otot Tungkai terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok. Skripsi. UNESA. Surabaya

Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Penerbit Tarsito. Bandung.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D).Alfabeta. Bandung.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D).Alfabeta. Bandung.

Sugiyono.(2006). Statistika Untuk Penelitian.Bandung.:CVAlfabeta

Sukerdo, E. Yulliawan. (2019). Dasar-Dasar Atletik. Jambi: Salim Media Indonesia

Sutrisno. (2014). Buku Bahan Ajar Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan. Bogor :PPPPTK Penjas & BK

TIM, Anatomi.(2003). Diktat Anatomi Manusia.Yogyakarta:FIK UNY

TIM, Fisiologi.(2009). Fisiologi Manusia.Yogyakarta: FIK UNY

U Jonath ,E Haag & R. Krampel. (1987). Atletik I.Terjemah Soeparno.Jakarta: PT Rosda Jaya Putra

Yuliawan, E. (2015). PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN LOMPAT JAUH PADA SISWA SEKOLAH DASAR. Cerdas Sifa Pendidikan, 4(1).

Downloads

Published

2021-03-01

How to Cite

Kasihatun, K., & Sukendro, S. (2021). Pengaruh Kecepatan Lari, Power Otot Tungkai dan Latihan Menggunakan Box Jump Terhadap Hasil Lompat Jauh Siswa Kelas X di SMA Negeri 9 Batanghari. Indonesian Journal of Sport Science and Coaching, 3(1), 11-19. https://doi.org/10.22437/ijssc.v3i1.12624