OPTIMALISASI PENCAPAIAN PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR MELALUI PERMAINAN KURSI MUSIK PADA ANAK USIA DINI

Authors

  • Fadliyana Ekawaty Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi
  • Dini Rudini Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi
  • Nurhusna Nurhusna Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi
  • Suryati Suryati Stikes Garuda Putih

DOI:

https://doi.org/10.22437/medicaldedication.v5i2.22043

Keywords:

Edukasi, Pengobatan, Diabetes, Melitus

Abstract

Kemampuan Motorik kasar adalah kemampuan anak dalam beraktivitas dengan menggunakan otot-otot besar, contoh gearakan motoric kasar yaitu aktivitas otot kaki, tangan dan seluruh otot tubuh yang mengutamakan kematangan dalam koordinasi. Dalam mengotimalkan pencapaian perkembangan motoric kasar dapat dilakukan juga melalui permainan.  Permainan Kursi Musik (musical chair)  merupakan salah satu permainan  yang dapat membantu tumbuh kembang anak. Dalam permainan ini  terdapat aktivitas berjoget yang dilkukan anak sambil mengikuti iringan musik, sehingga motorik kasar anak dapat berkembang, selain motorik kasar  perkembangan sosial juga akan berkembang, karena dalam permainan ini anak akan bersosialisasi dengan teman-teman yang lain ketika  memeprebutkan kursi yang kosong.

Keyword: motorik kasar, permainan musik, usia dini

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-10-01