ANALISIS PERSEPSI PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT (PUSKESMAS) KECAMATAN SAROLANGUN KABUPATEN SAROLANGUN

Authors

  • . DAHMIRI

DOI:

https://doi.org/10.22437/jmk.v5i1.3234

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis persepsi pasien terhadap pelayanan pada Puskesmas Kecamatan Sarolangun. Adapun target khusus yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah berupaya menemukanseberapa besar tingkat persepsi pasien terhadap pelayana pada Puskesmas Kecamatan Sarolangun Kabupaten Sarolangun. Metode penelitian yang akan digunakan adalah penelitian survey.  Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasin Puskesmas Kecamatan Sarolangun Tahun 2015. Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner dengan sampel yang diambil sesuai dengan teknik pengambilan sampel dengan rumus Slovin, dan selanjutnya akan dianalisis dengan cara deskriftif. Hasil penelitian adalah dari hasil rata-rata kelima dimensi jasa tersebut, secara total kelima dimensi penelitian ini menunjukkan angka rata-rata 3,81 yang artinya persepsi pasien terhadap kelima dimensi masuk dalam kategoro positif.Dimensi tangibles memiliki nilai rata-rata tertinggi. Dimensi ini memiliki tingkat persepsi sangat positif dari keempat dimensi lainnya. Keempat dimensi lainnya memiliki tingkat persepsi positif. Dimensi yang paling rendah adalah dimensi responsifness, namun masih masuk dalam kategori positif.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2016-04-17 — Updated on 2016-04-17

How to Cite

DAHMIRI, . (2016). ANALISIS PERSEPSI PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT (PUSKESMAS) KECAMATAN SAROLANGUN KABUPATEN SAROLANGUN. Jurnal Manajemen Terapan Dan Keuangan, 5(1), 49 - 58. https://doi.org/10.22437/jmk.v5i1.3234