Meningkatkan Kesadaran Politik Masyarakat Dalam Mengadapi Tantangan Globalisasi Melalui Pendidikan politik

Authors

  • abror mardatila Universitas Jambi
  • Inggit Nurahman
  • Alfindo
  • Nur Hapipah
  • Alif Aditya Candra

Keywords:

kesadaran politik, pendidikan politik, globalisasi

Abstract

Dalam kehidupan sosial, tidak semua individu dapat berpartisipasi secara aktif, terutama politik. Kesadaran politik melibatkan pemahaman seseorang tentang hak dan kewajiban sebagai anggota masyarakat, termasuk pemahaman dan perhatian terhadap isu-isu politik dan sosial. Metode yang digunakan studi literatur pendekatan kualitatif. Diperkirakan bahwa pendidikan politik yang baik akan membantu individu menjadi lebih sadar politik dan lebih siap untuk menangani kesulitan-kesulitan globalisasi. Pendidikan politik juga harus mampu mengintegrasikan teknologi informasi dan komunikasi yang semakin berkembang. Teknologi yang mampu memfasilitasi akses ke informasi politik dan meningkatkan partisipasi warga negara di dalam proses demokrasi di era globalisasi. Oleh karena itu, pendidikan politik harus mampu membekali warga negara tentang bagaimana menggunakan teknologi informasi dan komunikasi secara efektif  dan bertanggung jawab dalam kehidupan politik.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-11-24

How to Cite

abror mardatila, Nurahman, I. ., Alfindo, Hapipah, N., & Aditya Candra, A. (2023). Meningkatkan Kesadaran Politik Masyarakat Dalam Mengadapi Tantangan Globalisasi Melalui Pendidikan politik . Jurnal Penelitian Dan Pengabdian, 1(1), 12-22. Retrieved from https://online-journal.unja.ac.id/jppsmy/article/view/29214