Efektifitas Model Pembelajaran Problem Base Learning Berbantukan Multimedia Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa

Authors

  • Herijon Muhammad Syahril Universitas Jambi
  • Muhaimin Muhaimin Universitas Jambi
  • Ngatijo Ngatijo Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jisic.v11i2.7433

Abstract

[Effectiveness Of Using Multimedia with Problem Base Learning Models to Increase Students Problem Solving Skill].

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang efektifitas pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian campuran jenis Exploratory Sequential Design. Penelitian ini akan mendapatkan data kualitatif dan kuantitatif yang keduanya akan digabung untuk memperoleh data yang lebih rinci dan saling menguatkan. Berdasarkan hasil temuan pada penelitian ini didapatkan bahwa: (1) Kemampuan pemecahan masalah pada kelas PBL berbantuan multimedia lebih tinggi dibandingkan dengan kelas PBL. (2) Multimedia berpengaruh terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa dengan nilai uji -t = 0.007. (3) Ketuntasan siswa pada kelas PBL berbantukan multimedia mencapai 88% sedangkan pada kelas PBL mencapai 50%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan model PBL berbantuan multimedia efektif meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Herijon Muhammad Syahril, Universitas Jambi

Mahasiswa Program Studi Magister Pendidikan Kimia PPs Universitas Jambi, Jambi, Indonesia

Muhaimin Muhaimin, Universitas Jambi

Dosen Program Studi Magister Pendidikan Kimia PPs Universitas Jambi, Jambi, Indonesia

Ngatijo Ngatijo, Universitas Jambi

Dosen Program Studi Magister Pendidikan Kimia PPs Universitas Jambi, Jambi, Indonesia

Downloads

Published

2019-12-20 — Updated on 2019-12-20

Versions

How to Cite

Herijon Muhammad Syahril, Muhaimin, M., & Ngatijo, N. (2019). Efektifitas Model Pembelajaran Problem Base Learning Berbantukan Multimedia Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa. Journal of The Indonesian Society of Integrated Chemistry, 11(2), 43-48. https://doi.org/10.22437/jisic.v11i2.7433