Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Minyak, Gas dan Batubara Tahun 2021-2023

Penulis

  • Triva Maria M Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Pontianak, Kalimantan Barat – Indonesia
  • Dios Nugraha P Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi – Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22437/jaku.v9i4.39362

Kata Kunci:

Struktur Modal, Profitabilitas, Nilai Perusahaan, Ukuran Perusahaan

Abstrak

Tujuan pengkajian berfungsi untuk menganalisis dampak dari struktur modal dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan, dengan variabel yang digunakan ukuran perusahan sebagai variabel moderasi. Sampel dalam pengkajian ini menggunakan 11 industri dari minyak, gas dan batubara yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Metode pengkajian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, melibatkan statistik deskriptif, uji asumsi klasik, serta Moderated Regression Analysis, pengolahan dilakukan dengan SPSS versi 24. Hasil pengkajian yang diperoleh menunjukkan bahwa struktur modal, yang pengukurannya menggunakan DER, tidak berdampak secara relevan terhadap nilai perusahaan. Profitabilitas ditakar dengan ROA, memiliki dampak negatif yang relevan terhadap nilai perusahaan. Ukuran perusahaan, yang diukur menggunakan total aset, tidak berpengaruhi relevan terhadap nilai perusahaan. Selain itu, ukuran perusahaan tidak memoderasi dampak dari struktur modal dan nilai perusahaan, namun memoderasi dampak dari profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Ukuran perusahaan berfungsi sebagai moderator, yang dunakan dalam pengkajian.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Amro, P. Z. N., & Asyik, N. F. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan.

Ananda, N. A. (2017). Pengaruh Profitabilitas Dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia, 2(1). https://doi.org/10.37673/jebi.v2i1.50

Astari, Y., Rinofah, R., & Mujino, M. (2019). Pengaruh Struktur Modal Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 3(3), 191-201.

Bursa Efek Indonesia. (2023). IDX Yearly Statistics 2023. https://www.idx.co.id/id/data-pasar/laporan-statistik/statistik/

Chasanah, A. N. (2018). Pengaruh Rasio Likuiditas, Profitabilitas, Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2015-2017. Jurnal Penelitan Ekonomi dan Bisnis, 3(1). https://doi.org/10.33633/jpeb.v3i1.2287

Dewi, W. R., & Yani, A. (2022). Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Ddengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar di BEI. Journal Of Communication Education, 16(1). https://doi.org/10.58217/joce-ip.v16i1.252

Fahri, Z., Jannah, R., & Islam Negeri Alauddin Makassar, U. (2022). Pengaruh Struktur Modal, Kebijakan Utang, dan Umur Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi.

Fauziah, A., & Asandimitra, N. (2018). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Kebijakan Dividen, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Industri Dasar dan Kimia Yang Terdaftar di BEI Periode Tahun 2012-2016). Dalam Jurnal Ilmu Manajemen (Vol. 6).

Hafiyyan, & Mahardika, L. A. (2022). Penyebab Saham Batu Bara BUMI Cs Berguguran, Ternyata Harga Batu Bara juga Longsor. https://market.bisnis.com/read/20221110/192/1596746/penyebab-saham-batu-bara-bumi-cs-berguguran-ternyata-harga-batu-bara-juga-longsor

Himawan, H. M. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Properti dan Real Estate Yang Go Public di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 9(1).

Indriyani, E. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Akuntabilitas, 10(2). https://doi.org/10.15408/akt.v10i2.4649

Mariani, D., & Suryani, S. (2018). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kinerja Sosial Dan Kinerja Lingkungan Sebagai Variabel Moderator (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan dan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015). Jurnal Akuntansi dan Keuangan Vol. 7 No. 1 April 2018.

Mudjijah, S., Khalid, Z., & Astuti, D. A. S. (2019). Pengaruh Kinerja Keuangan dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan yang Dimoderasi Variabel Ukuran Perusahaan. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 8 No. 1 April 2019.

Rachmadevi, G. A., Purwohedi, U., Ketut, G., & Ulupui, A. (2023). Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi. Dalam Perpajakan dan Auditing (Vol. 4, Nomor 1). http://journal.unj.ac.id/journal/index.php/japa

Rasyid, C. A. M. P., Indriani, E., & Hudaya, R. (2022). Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan dengan Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Pertambangan. Jurnal Aplikasi Akuntansi, 7(1), 135–156. https://doi.org/10.29303/jaa.v7i1.146

Retnowati, A. D., & Fitria, A. (2017). Pengaruh Kebijakan Deviden, Kebijakan Hutang dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan.

Sondakh, P., Saerang, I., & Samadi, R. (2019). Pengaruh Struktur Modal (ROA, ROE dan DER) Terhadap Nilai Perusahaan (PBV) Pada Perusahaan Sektor Properti Yang Terdaftar di BEI (Periode 2013-2016). Pengaruh Struktur Modal terhadap Nilai Persh… 3079 Jurnal EMBA, 7(3), 3079–3088.

Suranto, V. A. M., & Walandouw, S. K. (2017). Analisis Pengaruh Struktur Modal dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia. 1031 Jurnal EMBA, 5(2), 1031–1040. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.5.2.2017.16059

Veronica, & Viriany. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal, Likuiditas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur.

Diterbitkan

2025-03-14

Cara Mengutip

Maria M, T., & Nugraha P, D. (2025). Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Minyak, Gas dan Batubara Tahun 2021-2023. JAKU (Jurnal Akuntansi & Keuangan Unja) (E-Journal), 9(4), 276–284. https://doi.org/10.22437/jaku.v9i4.39362

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 6 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.