PENGARUH PANDEMI COVID 19 TERHADAP KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN KONSTRUKSI DI INDONESIA DAN SINGAPURA)

Penulis

  • Dimas Ivan Alberta BPJS Kesehatan
  • Haryadi Haryadi Dosen Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Univeristas Jambi
  • Enggar Diah Puspa Arum Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi - Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22437/jaku.v7i4.19775

Kata Kunci:

ROA, DER, PBC, Pandemi Covid 19

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris pengaruh pandemi covid terhadap kinerja keuangan dan nilai perusaahn pada perusahaan Konstruksi di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Bursa Efek Singapura (SGX). Sampel dalam penelitian ini adalah perusahan konstruksi yang terdaftar di BEI dan SGX yang menerbitkan laporan tahunan periode 2019-2020. Proes pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Analisis data yang digunakana dalam penelitian ini adalah Independent Sample T-Test dan Paired Sample T-Test menggunakan SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan di Indonesia terdapat perbedaan ROA sebelum dan saat adanya pandemi covid 19, namun DER dan PBV tidak terdapat perbedaan, di Singapura terdapat perbedaan DER sebelum dan saat adanya pandemi covid 19, namun ROA dan PBV tidak terdapat perbedaan. Dan terdapat perbedaan pengaruh pandemi covid 19 di Indonesia dan Singapura khusnya DER, namu untuk ROA dan PBV tidak terdapat perbedaan.

Kata Kunci:         ROA, DER, PBV, Pandemi Covid 19

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Arde, M. H. D., & Kesuma, K. W. (2017). Studi peristiwa Tragedi Sarinah terhadap pasar modal Indonesia. E-Jurnal Manajemen, 6(6), 3080–3110.

Chasanah, A. N., & Adhi, D. K. (2018). Profitabilitas, Struktur Modal dan Likuiditas pengaruhnya terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Real Estate yang listed di BEI tahun 2012-2015. Fokus Ekonomi: Jurnal Ilmiah Ekonomi, 12(2), 109–128.

Darmayanti, N., Mildawati, T., & Susilowati, F. D. (2020). Dampak Covid-19 Terhadap Perubahan Harga Dan Return Saham. Ekuitas (Jurnal Ekonomi Dan Keuangan), 4(4), 462–480.

Febriyanti, G. A. (2020). Dampak pandemi Covid-19 terhadap harga saham dan aktivitas volume perdagangan (Studi kasus saham LQ-45 di Bursa Efek Indonesia). Indonesia Accounting Journal, 2(2), 204–214.

Firmansah, A., & Suwitho, S. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Melalui Kebijakan Dividen. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen (JIRM), 6(1).

Hanafi, M dan Halim, A. (2016). Analisis Laporan Keuangan. UPP STIM YPKN.

Hartono, J. (2016). Teori Perfotofolio dan Analisis Investasi. BPFE.

Hidayat, M. (2021). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Dan Nilai Perusahaan Sebelum Dan Disaat Pandemi Covid 19 Comparison. Jurnal Akuntansi, 15, 9–17.

Hilman, C., & Laturette, K. (2021). Analisis Perbedaan Kinerja Perusahaan Sebelum Dan Saat Pandemi Covid-19. In BALANCE: Jurnal Akuntansi, Auditing dan Keuangan (Vol. 18, Issue 1, pp. 91–109). https://doi.org/10.25170/balance.v18i1.2659

Ilhami, & Thamrin, H. (2021). Analisis Dampak Covid 19 Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Syariah Di Indonesia. Jurnal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 4(1), 37–45. https://doi.org/10.25299/jtb.2021.vol4(1).6068

Indawati, I. (2018). Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Good Corporate Governance Serta Dampaknya Terhadap Nilai Perusahaan. Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 1(4), 401–410.

Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of the firm: Managerial behavior, agency costs and ownership structure. Journal of Financial Economics, 3(4), 305–360.

Kefi, B. S., & Taufiq, M. (2020). Analisis Return Saham Sebelum Dan Selama Pandemi Covid-19 (Studi Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan Dan LQ 45 Di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi, 27(49).

Kuncoro. (2009). Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi. In Edisi Ketiga. Erlangga.

Lupiyoadi, & Ikhsan. (2015). Praktikum Metode Riset Bisnis. Salemba empat.

Ofeser, F., & Susbiyantoro, S. (2021). Analisis Dampak Covid-19 Terhadap Nilai Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi. Jurnal Lentera Bisnis, 10(1), 36. https://doi.org/10.34127/jrlab.v10i1.396

Pertiwi, T. K., & Pratama, F. M. I. (2012). Pengaruh Kinerja Keuangan Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Food and Beverage. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan (Journal of Management and Entrepreneurship), 14(2), 118–127.

Prasetya, V. (2021). Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Sebelum Dan Saat Pandemi Covid 19 Pada Perusahaan Farmasi Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia. Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia, 1(5), 579–587. https://cerdika.publikasiindonesia.id/index.php/cerdika/article/view/92

Pratama, I. G. B. A., & Wiksuana, I. G. B. (2016). Pengaruh ukuran perusahaan dan leverage terhadap nilai perusahaan dengan profitabilitas sebagai variabel mediasi. E-Jurnal Manajemen, 5(2).

Pura, R. (2021). Studi Komparatif Aspek Pengukuran Kinerja Keuangan Sebelum Dan Selama Pandemi Covid. AkMen Jurnal Ilmiah, 18(2), 135–143. https://doi.org/10.37476/akmen.v18i2.1663

Puspita, D. A., Utari, N. M. A. W., & Puspaningtiyas, M. (2022). Penggunaan Uji Wilcoxon Signed Rank Test Untuk Menganalisis Perbedaan Persistensi Laba , Sebelum Dan Saat Pandemi Covid-19 JIMEA | Jurnal Ilmiah MEA ( Manajemen , Ekonomi , dan Akuntansi ). Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, Dan Akuntansi), 6(1), 867–883.

Putri, A. K., Sudarma, M., & Purnomosidhi, B. (2016). Pengaruh corporate social responsibility terhadap nilai perusahaan dengan ukuran perusahaan dan jumlah dewan komisaris sebagai variabel pemoderasi (studi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar Bursa Efek Indonesia). Jurnal Aplikasi Manajemen, 14(2), 344–358.

Rahayu, Y. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 6(5).

Revinka, S. (2021). Pengaruh Pandemi Covid-19 Terhadap Nilai Perusahaan Pada Sebelas Sektor Di Bursa Efek Indonesia ( BEI ). 1, 145–163.

Rochmah, S. A., & Fitria, A. (2017). Pengaruh kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan: kebijakan dividen sebagai variabel moderating. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 6(3).

Roosdiana, R. (2021). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Kinerja Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di BEI. IKRA-ITH EKONOMIKA, 4(2), 133–141.

Rudangga, I. G. N. G., & Sudiarta, G. M. (2016). Pengaruh ukuran perusahaan, leverage, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. E-Jurnal Manajemen, 5(7).

Suwardika, I. N. A., & Mustanda, I. K. (2017). Pengaruh leverage, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan pada perusahaan properti. E-Jurnal Manajemen, 6(3), 1248–1277.

Suyanto dan Gio. (2017). Statistika Nonparametrik. Usu Press.

Wijaya, B. I., & Sedana, I. B. P. (2015). Pengaruh profitabilitas terhadap nilai perusahaan (kebijakan dividen dan kesempatan investasi sebagai variabel mediasi). E-Jurnal Manajemen, 4(12).

Yuliesti, R., & Sapari, S. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Dan Corporate Governance Terhadap Penghindaran Pajak. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 6(3).

Yuslinda Nasution. (2021). Analisa perbedaan kinerja keuangan pada perusahaan Farmasi yang Terdaftar di BEI sebelum dan setelah pengumuman covid-19. Jurnal Manajemen, 6(1), 73–83. https://doi.org/10.54964/manajemen.v6i1.163

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-07-18

Cara Mengutip

Alberta, D. I., Haryadi, H., & Diah Puspa Arum, E. . (2023). PENGARUH PANDEMI COVID 19 TERHADAP KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN KONSTRUKSI DI INDONESIA DAN SINGAPURA). JAKU (Jurnal Akuntansi & Keuangan Unja) (E-Journal), 7(4), 204-218. https://doi.org/10.22437/jaku.v7i4.19775