Implementasi Kurikulum Merdeka di Kelas IV SD Negeri 17 Tanjung Pandan

Authors

  • Dian Puspita Universitas PGRI Yogyakarta
  • Heru Purnomo Universitas PGRI Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.22437/gentala.v8i2.27012

Keywords:

Implementasi, Kurikulum Merdeka, Sekolah Dasar

Abstract

Dalam mengimplementasikan kurikulum merdeka sekolah harus mempersiapkan banyak hal dengan baik. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui implementasi kurikulum merdeka di kelas IV SD Negeri 17 Tanjung Pandan. Metode penelitian jenis pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Hasil penelitian implementasi kurikulum merdeka ditemukan bahwa guru kelas IV sudah mengimplementasikan kurikulum merdeka, dimulai dengan membuat perencanaan pembelajaran, melaksanakan pembelajaran dari kegiatan awal, kegiatan inti serta kegiatan penutup dan guru juga melakukan penilaian pembelajaran sesuai kurikulum merdeka. Ada beberapa hambatan yang dihadapi guru, yaitu kurangnya sumber belajar, banyaknya aspek penilaian, ketidakyakinan dalam pembuatan perangkat ajar dan siswa yang masih kesulitan beradaptasi terhadap kurikulum merdeka.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alimuddin, J. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah KONTEKSTUAL, 4(02), 67-75.

Andriyani, E. W. (2018). Implementasi Kurikulum 2013 Di Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 4 Wates. BASIC EDUCATION, 7(14), 1-356.

Anisa, F. W., Fusilat, L. A., & Anggraini, I. T. (2020). Proses Pembelajaran pada Sekolah Dasar. NUSANTARA, 2(1), 158-163.

Angga, A., Suryana, C., Nurwahidah, I., Hernawan, A. H., & Prihantini, P. (2022). Komparasi Implementasi Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka di Sekolah Dasar Kabupaten Garut. Jurnal Basicedu, 6(4), 5877-5889.

Agustang, A., Mutiara, I. A., & Asrifan, A. (2021). Masalah Pendidikan di Indonesia.

Agustin, I. N. N., & Supriyanto, A. (2020). Permasalahan Pendidikan Di Indonesia. In Seminar Nasional Arah Manajemen Sekolah pada Masa dan Pasca Pandemi Covid-19.

Drajat, M. (2020). Re-Orientasi Kurikulum Pendidikan Islam. Al-Afkar, Journal For Islamic Studies, 172-185.

Fatmiyati, N. (2022). Persepsi Guru Kelas Dalam Menerapkan Kurikulum Merdeka Belajar Di SDN 140 Seluma Pada Materi Ma-tematika. JPT: Jurnal Pendidikan Tematik, 3(3), 19-23.

Fitri, S. F. N. (2021). Problematika Kualitas Pendidikan di Indonesia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1617-1620.

Fitriyah, C. Z., & Wardani, R. P. (2022). Paradigma Kurikulum Merdeka Bagi Guru Sekolah Dasar. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 12(3), 236-243.

Huljannah, M. (2021). Pentingnya proses evaluasi dalam pembelajaran Di sekolah dasar. EDUCATOR (Directory of Elementary Education Journal), 2(2), 164-180.

Mishra, L., Gupta, T., & Shree, A. (2020). Online teaching-learning in higher education during lockdown period of COVID-19 pandemic. International Journal of Educational Research Open, 1, 100012.

Purbosari, P. M., Prasetyo, K., & Sutrisno, T. (2018). Implementasi Kurikulum 2013 Kelas V Sekolah Dasar Negeri Jombor 01. Jurnal Dikdas Bantara, 1(2).

Rahayuningsih, S., & Rijanto, A. (2022). Upaya Peningkatan Kompetensi Kepala Sekolah sebagai Pemimpin Pembelajaran pada Program Sekolah Penggerak di Nganjuk. JAMU: Jurnal Abdi Masyarakat UMUS, 2(02), 120-126.

Rindayati, E., Putri, C. A. D., & Damariswara, R. (2022). Kesulitan Calon Pendidik dalam Mengembangkan Perangkat Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka. PTK: Jurnal Tindakan Kelas, 3(1), 18-27.

Shaturaev, J. (2021). Indonesia: superior policies and management for better education (Community development through Education). Ðрхив научных иÑÑледований, 1(1).

Sumarsih, I., Marliyani, T., Hadiyansah, Y., Hernawan, A. H., & Prihantini, P. (2022). Analisis implementasi kurikulum merdeka di sekolah penggerak sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 6(5), 8248-8258.

Susilowati, E. (2022). Implementasi kurikulum merdeka belajar pada mata pelajaran pendidikan agama Islam. Al-Miskawaih: Journal of Science Education, 1(1), 115-132.

Syaripudin, S., Witarsa, R., & Masrul, M. (2023). Analisis Implementasi Kurikulum Merdeka pada Guru-guru Sekolah Dasar Negeri 6 Selatpanjang Selatan. Journal of Education Research, 4(1), 178-184.

Winata, K. A., Zaqiah, Q. Y., Supiana, S., & Helmawati, H. (2021). Kebijakan pendidikan di masa pandemi. Ad-Man-Pend: Jurnal Administrasi Manajemen Pendidikan, 4(1), 1-6.

Downloads

Published

2023-12-17

How to Cite

Puspita, D., & Purnomo, H. . (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka di Kelas IV SD Negeri 17 Tanjung Pandan. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 8(2), 187-195. https://doi.org/10.22437/gentala.v8i2.27012