This is an outdated version published on 2019-06-13. Read the most recent version.

Analisis Pengaruh Minat Belajar Siswa MA Dengan Menggunakan Aplikasi Geogebra Pada Materi SPLDV

DOI:

https://doi.org/10.22437/edumatica.v9i1.6348

Abstract

Abstrak

Artikel ini merupakan penelitian pengaruh minat belajar siswa terhadap aplikasi geogebra pada materi sistem persamaan liner dua variabel (SPLDV) di kelas X-A Madrasah Aliyah. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui tingkat minat belajar matematika siswa yang berada di MA Al Barry Cikalongwetan.Penelitian ini menggunakan metode survey dan korelasional.Sejumlah 22 orang siswa kelas XI MA Al Barry Cikalongwetan digunakan sebagai sampelnya. Instrumen non tes yaitu kuisioner minat belajar  yang diberikan sebanyak 20 butir pernyataan, yang terdiri dari 10 pernyataan positif dan 10 pernyataan negatif. Hasil penelitian yang diperoleh berdasarkan tes kuisioner yang dilakukan adalah bahwa minat belajar siswa terhadap aplikasi geogebra pada materi sistem persamaan liner dua variabel (SPLDV) di MA  Al Barry Cikalongwetan tergolong sangat rendah.

Kata kunci: Minat Belajar, Geogebra, SPLDV

 

Abstract

This article is a study of the influence of students' interest in learning on the application of geogebra in the material of two variable liner equations in class X-A High School Students. This study was conducted to determine the level of interest in mathematics learning of students at Al Barry High School in Cikalongwetan. This study uses survey and correlational methods. A total of 22 grade XI students at Al Barry Cikalongwetan High School were used as samples. The non-test instrument was a questionnaire of learning interest which was given as many as 20 statements, consisting of 10 positive statements and 10 negative statements. The results of the study obtained based on the questionnaire test conducted is that students' learning interest in the application of geogebra in the material system of two-variable linear equations in Al Barry High School in Cikalongwetan was very low.

Keywords: Learning Interest, Geogebra, SPLDV

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2019-06-13

Versions

How to Cite

Analisis Pengaruh Minat Belajar Siswa MA Dengan Menggunakan Aplikasi Geogebra Pada Materi SPLDV. (2019). Edumatica : Jurnal Pendidikan Matematika, 9(1), 47-52. https://doi.org/10.22437/edumatica.v9i1.6348