Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Profesionalisme Terhadap Kualitas Audit (Studi Kasus Inspektorat Kota Jambi)

Authors

  • Muhammad Ridwan Universitas Jambi
  • Rico Wijaya Z Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi - Indonesia
  • Gandy Wahyu MZ Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi - Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22437/jar.v4i1.27462

Keywords:

Kompetensi, Independensi, Profesionalisme, Kualitas Audit

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh kompetensi, independensi dan profesionalisme secara parsial dan simultan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kota Jambi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dimana analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Data dalam penelitian ini didapatkan dengan menggunakan angket. Teknik sampling yang digunakan yaitu sampling total yaitu menggunakan seluruh populasi menjadi sampel. Hal ini disebabkan karena populasi yang ada di lokasi penelitian kurang dari 100 yaitu 32 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variable kompetensi tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kota Jambi. Variable independensi berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kota Jambi. Variable profesionalisme berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kota Jambi. Variable kompetensi, independensi, dan profesionalisme berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kota Jambi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Atmaja, D. (2016). Pengaruh kompetensi, profesionalisme, dan pengalaman audit terhadap kemampuan auditor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dalam mendeteksi fraud dengan teknik audit berbantuan komputer (TABK) sebagai variabel moderasi. Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi, 16(1), 53–68.

BPK. (2017). Peraturan BPK Nomor 1 Tahun 2017 Standar Pemeriksaan Keuangan Negara. Retrieved from JDIH BPK RI website: https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/31506/peraturan-bpk-no-1-tahun-2017

Fauziah, F. (2017). Pengaruh Kompetensi, Independen, Dan Motivasi Terhadap Kualitas Audit Dalam Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada Auditor BPKP Perwakilan Provinsi Sumatera Utara). Owner: Riset Dan Jurnal Akuntansi, 1(1).

Hari, B. L., Rasuli, M., & Darlis, E. (2015). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Pengalaman Kerja, Kompleksitas Tugas terhadap Kualitas Audit Aparat Inspektorat dalam Pengawasan Keuangan Daerah dan Reward sebagai Variabel Moderating. Sorot, 10(1), 1–18.

Lawrence, B. S. (2003). Audit Internal. Jakarta: Salemba Empat.

Mulyawati, C. (2018). Pengaruh Profesionalisme, Kompetensi, Dan Independensi Auditor Internal Terhadap Kualitas Audit (Studi Pada Pdam Tirtawening Kota Bandung). Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas.

Ningtyas, W. A., & Aris, M. A. (2018). Independensi, Kompetensi, Pengalaman Kerja, Dan Due Professional Care: Pengaruhnya Terhadap Kualitas Audit Yang Dimoderasi Dengan Etika Profesi (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Se-Jawa Tengah Dan DIY). Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 1(1), 75–88.

Pratistha, K. D., & Widhiyani, N. L. S. (2014). Pengaruh independensi auditor dan besaran fee audit terhadap kualitas proses audit. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 6(3), 419–428.

Sanjaya, A. (2017). Pengaruh Skeptisisme Profesional, Independensi, Kompetensi, Pelatihan Auditor, Dan Resiko Audit Terhadap Tanggung Jawab Auditor Dalam Mendeteksi Kecurangan. Jurnal Akuntansi Bisnis, 15(1), 41–55.

Setiawan, A. W., & Wahyono, M. A. (2016). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Profesionalisme, Dan Time Budget Pressure Terhadap Kualitas Audit Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik Kota Surakarta dan DIY. UNiversitasn Muhammadiyah Surakarta.

Sudarna, M., & Ludigdo, U. (2014). Pengaruh Kompetensi, Independensi Dan Ukuran Auditee Terhadap Kualitas Audit. EL MUHASABA: Jurnal Akuntansi (e-Journal), 5(2), 226–239.

Tandiontong, M. (2015). Kualitas Audit dan Pengukurannya. Bandung: Alfabeta.

Zebua, R. (2022). Selamat, Pemkot Jambi Kembali Pertahankan Opini WTP Keenam Tahun 2022. Retrieved May 14, 2021, from Jambi Independet website: https://jambiindependent.disway.id/read/215051/selamat-pemkot-jambi-kembali-pertahankan-opini-wtp-keenam-tahun-2022

Downloads

Published

2024-06-12

How to Cite

Muhammad Ridwan, Wijaya Z, R., & Wahyu MZ, G. (2024). Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Profesionalisme Terhadap Kualitas Audit (Studi Kasus Inspektorat Kota Jambi). Jambi Accounting Review (JAR), 4(1), 79-95. https://doi.org/10.22437/jar.v4i1.27462