Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Handsoap dan Detergen Berbasis Bahan Alami Di Desa Jati Mulyo

Authors

  • Afrida Afrida Universitas Jambi
  • Rayandra Asyar Universitas Jambi
  • Fuldiaratman Fuldiaratman Universitas Jambi
  • Isra Miharti Universitas Jambi
  • Minarni Minarni Universitas Jambi
  • Robiatul Adawiyah Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jupema.v3i2.36787

Abstract

Berisi Pengabdian  ini bertujuan  untuk  meningkatkan kesehatan dan perekonomian di Desa Jati Mulyo melalui pelatihan pembuatan sabun cuci piring, Handsoap dan Detergen berbasis bahan alam. Metode  pelatihan pembuatan  sabun  cuci  piring, handsoap dan detergen ini meliputi studi survei tempat, sosialisasi program dan wawancara. Hasil  pengabdian  menunjukkan  bahwa  pelatihan pembuatan  sabun cuci  piring, handsoap dan detergen dapat  meningkatkan kesehatan dan perekonomian masyrakat melalui peningkatan keterampilan,  diversifikasi  ekonomi, peningkatan   penghasilan,   dan   pemberdayaan   masyarakat  menjadi sorotan,  menciptakan  dampak  positif  yang  signifikan  pada tingkat individu  dan  komunitas.Keberhasilan implementasi  strategi  ekonomi kreatif  dalam  konteks  desa,  dapat  memberikan  dorongan  positif  bagi perkembangan ekonomi desa Jati Mulyo.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-08-28

How to Cite

Afrida, A., Asyar, R., Fuldiaratman, F., Miharti, I., Minarni, M., & Adawiyah, R. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Handsoap dan Detergen Berbasis Bahan Alami Di Desa Jati Mulyo. Jurnal JUPEMA, 3(2), 39-46. https://doi.org/10.22437/jupema.v3i2.36787