Karakter religius Dan keberanian dari kepemimpinan tokoh Andi Depu dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia

Authors

  • Nurpadilah Nurpadilah adik kandung
  • Anny Wahyuni Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jejak.v1i1.13766

Keywords:

Perjuangan Perempuan Satria, Karakter Religius dan Keberanian

Abstract

Abstrak: Indonesia yang terletak dititik focus semua kekuatan yang bertemu di ujung bagian selatan daratan asia sehingga sangat penting dan strategis, oleh sebab itu tidak sedikit bangsa barat ingin menguasai Negara Indonesia. Dilihat dari banyaknya para penjajah yang ingin menguasai Indonesia tentu juga banyak para tokoh perjuangan kemerdekaan Indonesia. Tokoh tersebut tidak hanya seorang laki-laki, namun juga banyak tokoh-tokoh perjuangan Indonesia seorang perempuan seperti tokoh yang berasal dari Mandar, yaitu Ibu Agung H.A. Depu. Berkaitan dengan hal tersebut Artikel ini berjudul tentang “Karakter Religius dan Keberanian dari kepemimpinan tokoh Andi Depu dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesiaâ€. Dimana Secara garis besar penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan ada beberapa banyak tokoh yang ikut andil dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia, namun banyak sekali tokoh tersebut tidak ter ekspos maupun dipublikasikan di berbagai kalangan masyarakat apalagi jenis sumber belajar, yaitu salah satunya adalah tokoh seorang perempuan satria perkasa dari mandar. Jenis tahapan penting dalam penelitian ini adalah penelitian, serta temuan yang bersifat kepustakaan, yang merupakan pendekatan kualitatif. Ibu Agung H.A.Depu ini, merupakan sosok seorang ibu yang amat agung, karena beliau merupakan sosok inspirasi di setiap

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agung, Ide Agung Anak Gede. 1985. Dari Negara Indonesia Timur ke Republik Indonesia Serikat, Cet. 1. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press

Amir, Muhammad. 2010. Kelaskaran di Mandar Sulawesi Barat: Kajian Sejarah Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Cet. 1. Makassar: Dian Istana

Anwar, Sewag. 2018. Ibu Agung H.A. Depu Patriot Pembela Tanah Air. Malang: Wineka Media

Bahtiar. 2014. Trips dalam Perjuangan Mempertahankan Proklamasi Kemerdekaan di Sulawesi Selatan 1945-1950 Cet. 1. Makassar: De La Macca

Darwis, Tahir. 2017. Perjuangan Andi Depu dan Asal mula AndI depu dalam memppertahankan kemerdekaan Indonesia. Skripsi: UIN Alauddin Makassar: Fakultas Dan Adab Humaniora

Gottschalk, Louis. 1997. Paham Sejarah. Jakarta: Universitas Indonesia

Hamzah, Amin. 1991. Biografi H.A.Depu Maradia Balanipa Mandar. Pemerintah daerah tingkat satu provinsi Sulawesi Selatan.

Hasdy, Ahmad dkk. 2012. Pahlawan dan Pemimpin yang Merakyat Ibu Agung H.A. Depu, Cet. Makassar: Yayasan Mahaputra Mandar

Malcolm, Caldwell. 2011. Sejarah Alternatif Indonesia. Yogyakarta: Djaman Baroe

Suhartono, W. Pranoto. 2010. Teori dan Metodologi Sejarah.Yogyakarta. Graha Ilmu

Downloads

Published

2021-07-12

How to Cite

Nurpadilah, N., & Wahyuni, A. (2021). Karakter religius Dan keberanian dari kepemimpinan tokoh Andi Depu dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. JEJAK : Jurnal Pendidikan Sejarah & Sejarah, 1(1), 85-94. https://doi.org/10.22437/jejak.v1i1.13766

Issue

Section

Articles