ANALISIS FINANCIAL DISTRESS DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE DAN SPRINGGATE UNTUK MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN JASA KEUANGAN DAN ASURANSI (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN DI BUMN TAHUN 2014 - 2016)

Authors

  • Yosi Eka Alumni Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi Tahun 2021
  • Enggar Diah P.A Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi
  • Netty Herawaty Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jar.v2i3.17283

Keywords:

Financial Distress, Altman Z Score, Springgate

Abstract

Penelitian ini berjudul analisis financial distress dengan menggunakan metode Altman Z Score dan Springgate untuk memprediksi kebangkrutan pada perusahaan jasa keuangan dan asurangsi (studi empiris pada perusahaan di BUMN tahun 2014-2016). Tujuan penelitian untuk mengukur potensi financial distress perusahaan BUMN di Indonesia dengan menggunakan model Altman Z Score dan Springgate serta untuk melihat perbedaan penilaian potensi financial distress dengan menggunkan model Altman Z Score dan Springgate. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan Jasa keuangan dan asuransi yang terdaftar di BUMN pada tahun 2014-2016. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel 10 perusahaan. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji beda wicoxon dengan menggunakan software SPSS. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa (1) berdasarkan penilaian potensi financial distress model Altman Z Score pada perusahaan BUMN periode 2014-2016 bahwa perusahaan berada dalam kondisi keuangan yang tidak bangkrut (2) berdasarkan penilaian potensi financial distress model Springate pada perusahaan BUMN periode 2014-2016 bahwa perusahaan berada dalam kondisi keuangan yang bangkrut (3) Berdasarkan hasil uji Wilcoxon menyatakan bahwa terdapat perbedaan penilaian potensi financial distress pada perusahaan BUMN dengan menggunakan model Altman Z Score dan Springate.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, Putri. 2011. Psikologi Perkembangan. Surakarta: PGSD UMS

Ayu Suci Ramadhani & Niki Lukviarman. 2009. Perbandingan Analisis Prediksi Kebangkrutan Menggunakan Model Altman Pertama, Altman Revisi dan Altman moditifikasi Dengab Ukuran dan Umur Perusahaan Sebagai Varia bel Penjelas. Jurnal Siasat Bisnis. Vol.13.

Burhanuddin, Amalia Rizky, 2015. Analisis Penggunaan Metode Altman Z-Score dan Metode Springate untuk mengetahi potensi terjadinya financial distress pada perusahaan manufaktur sector industry dasar dan kimia sub sector semen periode 2009-2013.

Dewan Standar Akuntansi Keuangan IAI. 2017. Standar Akuntansi Keuangan ( SAK ) No.14:Persediaan. Jakarta:Ikatan Akuntansi Indonesia.

Fahmi, Irham. 2013. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta

Harahap, Sofyan Syafri. 2015. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Edisi 1-10. Jakarta: Rajawali Pers.

Hapsari, Evanny Indri.2012. Kekuatan Rasio Keuangan dlam Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI. Jurnal Dinamika Akuntansi.

Murni. 2018. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Financial Distress pada Perusahaan manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2010- 2014. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, Vol. 4 (1), p-ISSN:2243-3071 e-ISSN: 2503-0337.

Prihanthini, N. M. E. D., & Sari, M. M. R. (2013). Z-Score , Springate Dan Zmijewski Pada Perusahaan Food Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana ( UNUD ), Bali , Indonesia Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana ( UNUD ), Bali , Indonesia ABSTRAK Perkembangan zaman yang diikuti dengan per. E’jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 2, 417–435.

Purwanti, Endang. 2016. Analisis Perbedaan Model Altman Z-Score dan Model Springate dalam Memprediksi Kebangkrutan pada Perusahaan Pertambangan di Indonesia. Jurnal STIE Semarang. 8(2): 23-39. ISSN: 2252-826.

Susanti, N. (2016). Analisis Kebangkrutan dengan Menggunakan Metode Altman Z-score Springate dan Zmijewski pada Perusahaan Semen yang Terdaftar di BEI Periode 2011-2015. Jurnal Aplikasi Manajemen, 14(4), 802–806. https://doi.org/10.18202/jam23026332.14.4.20.

Wiwit Firma Meita, Elvinna, 2015, Analisis Penggunaan Metode Altman, Springate dan Zmijewski dalam Memprediksi Kebangkrutan Perusahaan Pertambangan Batubara Periode 2012-2014, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Surabaya. https://www.google.co.id/#q=Analisis+Penggunaan+Metode+Altman%2C +Springate+dan+Zmijewski+dalam+Memprediksi+Kebangkrutan+Perusah aan+Pertambangan+Batubara+Periode+2012-2014.pdf.

Downloads

Published

2022-02-16

How to Cite

Eka, Y., Diah P.A, E., & Herawaty, N. (2022). ANALISIS FINANCIAL DISTRESS DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE DAN SPRINGGATE UNTUK MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN JASA KEUANGAN DAN ASURANSI (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN DI BUMN TAHUN 2014 - 2016). Jambi Accounting Review (JAR), 2(3), 270-279. https://doi.org/10.22437/jar.v2i3.17283

Most read articles by the same author(s)