ANALISIS PENGARUH KREDIT PERBANKAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI JAMBI
DOI:
https://doi.org/10.22437/pim.v5i2.13901Abstract
Penelitian ini bertujun untuk mengetahui pengaruh kredit perbankan terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Jambi. Data yang digunakan adalah data skunder yang berasal dari BPS provinsi jambi dan Bank Indonesia.Dalam penelitian ini menggunakan dua analisis yaitu analisis deskriptif dan analisis kunatitatif. Analisis tersebut digunakan untuk melihat faktor-faktor apa saja yang dapat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi di Provinsi Jambi serta untuk mengetahui seberapa besar kontribusi kredit perbankan untuk pertumbuhan ekonomi di Provinsi Jambi. Berdasarkan hasil regresi diketahui bahwa kredit perbankan berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Jambi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.