ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PROF DR. H.M.CHATIBQUZWAIN KABUPATEN SAROLANGUN

Authors

  • Yuliusman Yuliusman
  • Nyimas Dian Maisyarah
  • Al Parok Al Parok

DOI:

https://doi.org/10.22437/jmk.v7i3.5845

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran faktor-faktor motivasi kerja pegawai Rumah Sakit Umum Daerah dan untuk menganalisis foktor-faktor motivasi kerja pegawai Rumah Sakit Umum Daerah Prof Dr. H.M.Chatib QuzwainKabupaten Sarolangun.Metode penelitian yang akandigunakan adalah penelitian survey. Kegiatan yang dilakukan adalah meneliti dengan menggunakan kuesioner sebagai alat untuk mengumpulkan data. Metode yang digunakan adalah Deskriptif Kualitatif.Teknik analisis data dengan menggunakan skor rata-rata.Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi pegawaiRSUD Prof Dr. H.M.Chatib Quzwain Kabupaten Sarolangun secara keseluruhan memperoleh kategori termotivasi. Faktor motivasi berupa kebutuhan sosial mendapatkan penilaian tertinggi dari pegawai dibandingkan dengan penilaian terhadap pemenuhan faktor motivasi lainnya. Skor yang terendah yang diperoleh dari hasil perhitungan adalah faktor aktualisasi diri dengan kategori kurang termotivasi.

 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2018-12-12 — Updated on 2018-12-12

How to Cite

Yuliusman, Y., Maisyarah, N. D., & Al Parok, A. P. (2018). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PROF DR. H.M.CHATIBQUZWAIN KABUPATEN SAROLANGUN. Jurnal Manajemen Terapan Dan Keuangan, 7(3), 245-251. https://doi.org/10.22437/jmk.v7i3.5845

Most read articles by the same author(s)