PERJUANGAN SULTAN THAHA SYAIFUDDIN TERHADAP KOLONIAL BELANDA DI JAMBI (1858-1904): STUDY PENGEMBANGAN BAHAN AJAR PEMBELAJARAN SEJARAH

Authors

  • Rizka Apriliani Universitas Jambi
  • Reka Seprina Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/krinok.v2i2.25064

Keywords:

Bahan Ajar Sejarah, Kolonial Belanda, Perjuangan Sultan Thaha Syaifuddin

Abstract

Artikel ini membahas perjuangan Sultan Thaha Syaifuddin terhadap koIonial BeIanda di Jambi sebagai pengembangan bahan ajar dalam pembeIajaran sejarah. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kelayakan materi perjuangan Sultan Thaha Syaifuddin terhadap BeIanda di Jambi sebagai materi pembeIajaran sejarah Indonesia dan peminatan sejarah bagi siswa SMA. Metode yang digunakan dalam penulisan peneIitian ini menggunakan metode peneIitian kuaIitatif yang menggunakan pendekatan penelitian deskriptif. Jenis sumber yang digunakan dalam penuIisan peneIitian ini adalah sumber studi Iiteratur dengan teknik anaIisis sejarah menggunakan interpretasi fakta sejarah meIiputi buku, dokumen, jurnal dan observasi terkait perjuangan SuItan Thaha Syaifuddin meIawan penjajahan BeIanda di Jambi. Hasil peneIitian ini menunjukkan bahwa perjuangan Sultan Thaha Syaifuddin meIawan penjajahan Belanda di Jambi (1858-1904) merupakan saIah satu reaksi masyarakat Jambi terhadap kekuasaan koIonial Belanda yang membawa kesengsaraan bagi masyarakat Jambi. Perjuangan Sultan Thaha Syaifuddin meIawan penjajahan BeIanda dapat dijadikan sebagai bahan ajar mata pelajaran sejarah lndonesia dan peminatan sejarah. Sehingga menjadikan pembeIajaran sejarah lebih bermakna, membentuk kepribadian yang memiliki jiwa patriotisme serta semangat bela negara bagi generasi muda penerus bangsa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adnan, W. (2005). Selayang Pandang Indonesia. Solo: PT Liga Serangkai.

Donald, K. (2021). Sepak Terjang Sultan Thaha Syaifuddin, Pahlawan Nasional Jambi dalam Melawan Belanda, Draft, Retreifed from https://regional.inews.id/berita/sepak-terjang-sultan-thaha-saifuddin-pahlawan-nasional-jambi-dalam-melawan-belanda, on 30rd March 2023.

Elsbeth, L. S. (2008.) Kesultanan Sumatra dan Negara Kolonial, hubungan Jambi-Batavia (1830- 1907) dan Bangkitnya Imperialisme Belanda. Jakarta: KITLV Jakarta.

Ginting, K. (2020). Sultan Thaha, Melawan Belanda hingga Darah Penghabisan, Draft, Retrieved from https://koransulindo.com/sultan-thaha-melawan-belanda-hingga-darah-penghabisan/ on 28th March 2023.

Lindayanti, et all (2014) Menyibak Sejarah Tanah Pilih Pusako Betuah. Jambi : Badan perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Kota Jambi. Jambi : Badan Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi.

Magdalena, Ina. et all (2020) “Analisis Bahan Ajarâ€. Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial, 2, (2) 311-326.

Masjkuri. (1985). Sultan Thaha Saifuddin. Jakarta: Depdikbud Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Sejarah Nasional.

Milles & Huberman. (1992). Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia

Mirnawati. (2012). Kumpulan Pahlawan Indonesia Terlengkap. Jakarta : CIF.

Sayidiman, S. (2008). Pengantar Ilmu Perang. Jakarta : Pustaka

Intermasa

Vlekke, Bernard H.M. et all (2008) Nusantara : sejarah Indonesia. Jakarta : Kepustakaan Populer Gramedia.

Yulita, O., & Nofra, D. (2019). PERLAWANAN KESULTANAN MELAYU JAMBI TERHADAP KOLONIAL BELANDA: KASUS SULTAN MUHAMMAD FACHRUDDIN (1833-1844 M) DAN SULTAN THAHA SAIFUDDIN (1855-1904 M). Jurnal Fuaduna: Jurnal Kajian Keagamaan dan Kemasyarakatan, 2(2), 73-85.

Yulita, O., Nofra, D., & Ahat, M. (2019). PERJUANGAN SULTAN THAHA SAIFUDDIN DALAM MENENTANG KOLONIAL BELANDA DI JAMBI (Tinjauan Historis 1855-1904 M). Hadharah: Jurnal Keislaman dan Peradaban, 13(2).

Downloads

Published

2023-08-13

How to Cite

Apriliani, R., & Seprina, R. (2023). PERJUANGAN SULTAN THAHA SYAIFUDDIN TERHADAP KOLONIAL BELANDA DI JAMBI (1858-1904): STUDY PENGEMBANGAN BAHAN AJAR PEMBELAJARAN SEJARAH. Krinok: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Sejarah, 2(2), 104-118. https://doi.org/10.22437/krinok.v2i2.25064