HUBUNGAN ETIKA LINGKUNGAN DAN KESADARAN LINGKUNGAN MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MALANG THE RELATION OF ENVIRONMENTAL ETHICS AND ENVIRONMENTAL AWARENESS OF STUDENTS OF UNIVERSITAS NEGERI MALANG
Main Article Content
Abstract
Introduction Environmental damage in Indonesia is now seen to be severe and shows an increasing trend. The environment is the environment around humans, a place where organisms and inorganisms develop and interact. Environmental problems that arise are caused by moral and human behavior so that environmental awareness becomes very important to build a balance with nature.
Method Descriptive quantitative research type. The sampling technique used was simple random sampling with a sample of 30 people. The research instrument used in this study was a questionnaire with a Likert scale. Data were analyzed with Pearson correlation using SPSS 23 for windows.
Results Data were analyzed using the simple linear regression method, so as to obtain a significance of 0.100. This means that there is no relationship between environmental ethics with environmental awareness.
Conclusions and Suggestions Based on the research that has been done, it can be concluded that there is no relationship between environmental ethics and environmental awareness.
Keywords: environmental ethics, environmental awareness
ABSTRAK
Pendahuluan Kerusakan lingkungan di Indonesia saat ini sudah terlihat parah dan menunjukkan kecenderungan yang terus meningkat. Lingkungan hidup adalah lingkungan di sekitar manusia, tempat dimana organisme dan anorganisme berkembang dan berinteraksi. Masalah lingkungan hidup yang muncul disebabkan oleh moral dan perilaku manusia, sehingga kesadaran lingkungan menjadi hal yang sangat penting membangun keseimbangan dengan alamnya.
Metode Jenis penelitian kuantitatif deskriptif. Teknik sampling yang digunakan adalah simple random sampling dengan jumlah sampel 30 orang. Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini berupa kuesioner dengan skala likert. Data dianalisis dengan korelasi Pearson dengan menggunakan program SPSS 23 for windows.
Hasil Data dianalisis menggunakan metode regresi linier sederhana, sehingga diperoleh jumlah signifikan sebesar 0,100. Artinya tidak terdapat hubungan antara etika lingkungan dengan kesadaran lingkungan.
Kesimpulan dan Saran Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan didapatkan kesimpulan tidak terdapatnya hubungan antara etika lingkungan dengan kesadaran lingkungan.
Kata kunci: etika lingkungan, kesadaran lingkungan
Downloads
Article Details
References
Aki, Y. (2008). Environmental Consciousness in Japan: From the “Survey of Attitudes Toward the Environmentâ€.https://www.nhk.or.jp/bunken/english/.../09_no7_08.pdf.
Albayrak, T., & Aksoy, S. (2012). The Effect of Environmental Concern and Scepticism on Green Purchase Behavior. Marketing Intelligence& Planning. 1(3): 27- 39.
Alibeli, M.A., & White, N.R. (2011). The Structure of Environmental Concern. International Journal of Business and Social Science. 2(4): 1-8.
Ardianti, N. T., Fahmi, I., & Ratnawati, A. (2008). Analisis Perilaku Konsumen Bogor Terhadap Produk Kosmetik Hijau. Jurnal Manajemen & Agri-bisnis, 5 (1), 16–22.
Ariwidodo, E. (2014). Relevansi Pengetahuan Masyarakat Tentang Lingkungan dan Etika Lingkungan dengan Partisipasinya dalam Pelestarian Lingkungan. Nuansa. 11(1): 1-20.
Azhar, M., Basyir, D., & Alfitri. (2015). Hubungan Pengetahuan dan Etika Lingkungan dengan Sikap dan Perilaku Menjaga Kelestarian Lingkungan. Jurnal Ilmu Lingkungan. 13(1): 36-41.
Chen, Y. S. (2011). Green organizational identity: Sources and consequence. Management Decision, 49(3), 384–404.
Fernandez-Manzanal, R., Rodriguez-Barreiro, L., & Carrasquer, J. (2007). Evaluation of Environmental Attitudes: Analysis And Results of a Scale Applied To University Students. Science Education, 91 (6), 988-1009. Springer.
Hiramatsu, A., Kurisu, K., and Hanaki, K. (2015). Environmental Consciousness in Daily Activities Measured By Negative Prompts. Sustainability. 8(24): 1-19.
Jastam, M. S. (2015). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengelolaan Sampah (Studi Kasus di Bank Sampah Pelita Harapan, Kelurahan Ballaparang, Kecamatan Rappocini, Makassar). Higiene. 1(1):42-48.
Keraf, A.S. (2002). Etika Lingkungan. Jakarta: Kompas.
Malau, J.P. (2015). (online). http://harian.analisadaily.com/opini/news/catatan-2015-harapan lingkungan-indonesia-2016/201666/2015/12/31. Diakses 24 September 2017.
Sanchez, M. J. (2010). Defining and Measuring Environmental Consciousness. Revista International De Sociologia (RIS). 68(3): 731-755.
Stern, C.P. and Dietz, T. (1994). The Value Basis of Environmental Concern. Journal of Social Issues. 50(3): 65-84.
Swami, V., Chamorro, P.T., Snelgar, R. and Furnham. (2010). Egoistic, Altruistic, And Biospheric Environmental Concerns: A Path Analytic Investigation Of Their Determinants. Scandinavian Journal of Psychology. 51: 139-145.
Yunita, D. (2015). Online. http://blog.unnes.ac.id/darmayunita/2015/11/12/paradigma-dan-etika-lingkungan.html. Diakses 03 Oktober 2017.