Analisis Perbandingan Dana Pihak Ketiga, Efisiensi Biaya Operasional Dan Profitabilitas Sebelum Dan Sesudah Penerapan Laku Pandai (Branchless Banking) Pada Bank BRI

Authors

  • Andika Dwi Larecsa Universitas Jambi
  • Fitriaty Fitriaty Universitas Jambi
  • Besse Wediawati Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jdm.v10i4.19590

Abstract

Tujuan penulisan skripsi ini untuk menganalisis perbedaan yang signifikan dan seberapa besarkah perbedaan pada dana pihak ketiga, efisiensi biaya operasional dan profitabilitas Bank Rakyat Indonesia (BRI) sebelum dan sesudah penerapan Laku Pandai. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan Bank Rakyat Indonesia (BRI) periode 2010-2020 yang telah dipublikasikan. Sedangkan metode yang digunakan yaitu metode komparatif dengan alat uji software Statistical Package for the Social Sciences (SPSS). Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel dana pihak ketiga (DPK), terdapat perbedaan yang signifikan sebelum dan sesudah branchless banking pada Bank BRI periode tahun 2010-2020. Jumlah rata-rata Dana Pihak Ketiga (DPK) meningkat sebesar 102% setelah penerapan branchless banking. Selanjutnya Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), terdapat perbedaan yang signifikan sebelum dan sesudah branchless banking pada Bank BRI periode tahun 2010-2020. Nilai rata-rata Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) menurun sebesar 92% setelah penerapan branchless banking. Dan Return On Asset (ROA) terdapat perbedaan yang signifikan sebelum dan sesudah branchless banking pada Bank BRI periode tahun 2010-2020. Nilai rata-rata Return On Asset (ROA) menurun sebesar 1,12% setelah penerapan branchless banking

Downloads

Download data is not yet available.

References

Bank, P., Bumn, U., Terdaftar, Y., Bei, D. I., Mosey, A. C., Tommy, P., Untu, V., Ekonomi, F., & Manajemen, J. (2018). Pengaruh Risiko Pasar Dan Risiko Kredit Terhadap Profitabilitas Pada Bank Umum Bumn Yang Terdaftar Di Bei Periode 2012-2016. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(3), 1338–1347.

Dana, P., Ketiga, P., Kredit, R., Pasar, R., Ekonomi, F., Manajemen, J., & Ratulangi, U. S. (2019). Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Risiko Kredit, Risiko Pasar Dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas Pada Bank Kategori Buku 2 Periode 2014-2017. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(3), 2751–2760.

Di, T., & Periode, B. E. I. (2021). YUME : Journal of Management PENGARUH RISIKO PASAR DAN RISIKO KREDIT TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK YANG Abstrak. 4(3), 453–465.

Fahmi, I. (2018). manajemen risiko teori, kasus, dan solusi, cetakan ketujuh, ALFABETA.

Ilmiah, J., Pengaruh, A., Kredit, R., Pasar, R., Jahrotunnupus, N., & Manda, G. S. (2021). Eksis. 12(November), 157–163.

Jahrotunnupus, N., & Manda, G. S. (2021). Analisis Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Pasar dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas pada Bank Umum BUMN yang Terdaftar di BEI Periode 2013-2020. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 12(November), 157–163.

Kasus, S., Perbankan, S., Terdaftar, Y., & Indonesia, E. (2021). Pengaruh Risiko Bank Terhadap Profitabilitas Pendahuluan. 5(2), 147–160.

Korompis, R. R. N., Murni, S., Untu, V. N., Risiko, P., Nim, P., Npl, R. K., Likuiditas, D. A. N. R., Terhadap, L. D. R., Keuangan, K., Roa, P., Bank, P., Untu, V. N., & Jurusan, B. (2020). Pengaruh Risiko Pasar (Nim), Risiko Kredit (Npl), Dan Risiko Likuiditas (Ldr) Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan (Roa) Pada Bank Yang Terdaftar Di Lq 45 Periode 2012-2018. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 8(1), 175–184.

Mansyur, N. (2018). Pengaruh Risiko Pasar terhadap Profitabilitas Perusahaan Subsektor Bank pada Bursa Efek Indonesia. Jurnal Maksipreneur: Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 7(2), 197.

Neliwati. (2018). Metodologi Penelitian Kuantitatif (Kajian Teori Dan Praktek) (Issue 57).

Nursalam, & Fallis, A. . (2021). Teknik Analisis Data PLS. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Otoritas Jasa Keuangan. (2020). Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia Nomor 44/POJK.05/2020 Tentang Penerapan Manajemen Risiko Bagi Lembaga Jasa Keuangan NonBank. 1–22.

Pangestuti, D. C. (2019). Unhi press 2019. /123456789/184/1/ILMU ALAMIAH DASAR.pdf

Prof. Augusty Ferdinand, D. (2014). No Title (edisi 5, 2). Metode Penenlitian Manajemen pedoman penelitian untuk penulisan skripsi, tesis, disertasi ilmu manajemen, Badan penerbit Universitas Diponegoro. Journal of Behavioral and Financial Management Prodi Manajemen, FEB Unja, Jambi Juli 2022 ISSN NO:

Tehresia, S., Mesrawati, Dewi, M., Wijaya, E. Y., & Billyandi, C. (2021). Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Likuiditas, Risiko Pasar, Dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sektor Perbankan. Jurnal Ilmiah Indonesia, 6(9), 4717–4730.

Downloads

Published

2022-12-30

How to Cite

Larecsa, A. D. ., Fitriaty, F., & Wediawati, B. . (2022). Analisis Perbandingan Dana Pihak Ketiga, Efisiensi Biaya Operasional Dan Profitabilitas Sebelum Dan Sesudah Penerapan Laku Pandai (Branchless Banking) Pada Bank BRI. Jurnal Dinamika Manajemen, 10(4), 154-163. https://doi.org/10.22437/jdm.v10i4.19590