PERAN SUPORTER SEPAKBOLA SEBAGAI KELOMPOK PENEKAN

Authors

  • Yusa Djuyandi Universitas Padjadjaran
  • Muhammad Musthofa Siregar Program Studi Magister Ilmu Politik, Universitas Padjajaran
  • Muradi Muradi Program Studi Ilmu Politik, Universitas Padjajaran

DOI:

https://doi.org/10.22437/jisipunja.v5i1.17219

Keywords:

Kelompok Penekan, Suporter, Sepakbola

Abstract

Bicara tentang sepakbola Indonesia adalah bicara tentang harga diri, kebanggaan, dan identitas para suporternya yang diwakilkan oleh klub kesayangannya. Hal tersebut tentu membuat kompetisi sepakbola semakin ramai dan aroma pesaingannya semakin ketat karna tekanan dari kelompok suporter tersebut. Riset ini menggunakan analisis deskriptif dengan studi kasus kelompok suporter The Jakmania dalam menyikapi performa buruk klub Persija Jakarta. Riset ini menyimpulkan bahwa kelompok suporter The Jakmania cukup mampu memainkan perannya sebagai kelompok penekan dengan cara yang cukup elegant seperti kritik melalui sosial media, mengadakan briefing untuk menentukan sikap yang secara tidak langsung menghimpun opini publik dan pada akhirnya mampu memperngaruhi manajemen klub Persija Jakarta dalam mengambil keputusan

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2021-04-20

Issue

Section

Articles