Analisis dan Rekonstruksi LKPD Berbasis Abad 21 Pada Praktikum Tulang

(Analysis and Reconstruction of LKPD Based on the 21st Century in Bone Practicum)

Authors

  • Gusni Nugraha As Syiba Universitas Pendidikan Indonesia
  • Bambang Supriatno Universitas Pendidikan Indonesia
  • Sri Anggraeni Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22437/bio.v7i2.13001

Abstract

Student Worksheets (LKPD) on Biology learning, especially bone material in the field, are currently not optimal. This can be seen from the content of the LKPD which does not cover all competencies as formulated in the curriculum. This study aims to reconstruct LKPD on bone material. The research method is descriptive qualitative using the ANCOR (Analysis-Try-Reconstruction) approach, the sampling is carried out by taking 8 samples of LKPD in different curriculum units, namely KTSP and the 2013 curriculum. curriculum), competency aspects, knowledge construction analysis (first time) and practical analysis. The results show that there are still several problems in these aspects. In the aspect of relevance, namely the lack of relevance of LKPD competence and content with KD. In the practical aspect, there are work procedures and material tools that are not clear so that it can cause errors and there is no data recording table so that the data that appears is difficult to interpret, there are problems that are not quite right so that the phenomenon / concept is not observed. In the aspect of knowledge construction, such as objects / phenomena that are not in accordance with the focus question and transforming data is not in accordance with the main activity. Based on the problems found, LKPD reconstruction was carried out in the bone practicum by taking into account these four aspects.

Abstrak. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) pada pembelajaran Biologi khususnya  materi tulang yang ada dilapangan saat ini belum optimal. Hal ini dapat dilihat dari isi LKPD yang tidak mencakup semua kompetensi sesuai dengan yang telah dirumuskan dalam kurikulum. Penelitian ini bertujuan untuk merekonstruksi LKPD pada materi tulang. Metode penelitian berupa deskriptif kualitatif dengan menggunakan tahapan ANCOR (Analisis-Coba-Rekonstruksi), pengambilan sampel dilakukan dengan mengambil 8 sampel LKPD pada satuan kurikulum yang berbeda yaitu KTSP dan kurikulum 2013. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah rubrik analisis aspek relevansi (kegiatan dan kurikulum), aspek kompetensi, analisis konstruksi pengetahuan (diadaptasi dari novak gowin) dan analisis praktikal. Hasil temuan menunjukan bahwa masih terdapat beberapa permasalahan pada aspek-aspek tersebut. Pada aspek relevansi yaitu kurang relevannya kompetensi dan konten LKPD dengan KD. Pada aspek praktikal adanya prosedur kerja dan alat bahan yang belum jelas sehingga dapat menimbulkan kesalahan serta tidak adanya tabel perekaman data sehingga data yang mucnul sulit untuk dinterpretasikan, terdapat permaslahan waktu yang kurang tepat sehingga fenomena/konsep tidak teramati. Pada aspek konstruksi pengetahuan seperti objek/fenomena tidak sesuai dengan pertanyaan fokus dan transformasi data tidak sesuai dengan kegiatan utama. Berdasarkan dari permasalahan yang ditemukan, dilakukan rekonstruksi LKPD pada praktikum tulang dengan memeprhatikan ke-empat aspek yaitu aspek relevansi (kegiatan dan kurikulum), aspek kompetensi, analisis konstruksi pengetahuan (diadaptasi dari novak gowin) dan analisis praktikal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anita,R.E., Supriatno, B.,& Anggraeni, S (2020). Rekonstruksi dan Pengem,bangan Lembar Kerja Siswa pada Materi Plantae Submateri Spermatophyta dengan Pendekatan Keterampilan Proses. 6, 507-518.

Eng, James A.J (Eds 2017). Panduan Pelaksanaan Abad Ke-21: Kehendak Pendidikan Abad Ke-21. 2017. Malaysia: Institut Aminuddin Baki Kementrian Pendidikan Malaysia.

Harsawati, F., Anggraeni, S.,& Supriatno, B (2020). Analisis Lembar Kerja Siswa Pada Praktikum Biologi SMA Pada Materi Uji Kandungan Zat Makanan (Analysis of student Worksheets of Biology Practikum in High School on Subject Matter Test Food Content ) 6, 570-583. https://doi.org/10.22437/bio.v614.9456

Ismail, N.A., Wahid, N.A., Yusoff, A. S. M.,Wahab, N. a., Rahim, B. H. A., Majid, N. A,. Din, N. M. N,. Arifin, R., Adnan, W. I, W., & Zakaria, A. R. (2020). The Challenges of Industrial Revolution (IR) 4.0 towards the Teacher’s Self-Efficacy. Journal of Physics: Conference Series, 1529(4), 0-6/ https://doi.org/10.1088/1742-6596/1529/4/042062

Makhrus, Muh,. dkk. (2018). Identifikasi Kesiapan LKPD Guru Terhadap Ketrampilan Abad 21 Pada Pembelajaran IPA SMP.Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan. Vol 3, No 2. 124-128.

Millar, R. (2004). The role of practical work in the teaching and learning of science.

Wachington DC: National Academy of Sciences.

Rustaman, N. Y. (2017). Mewujudkan sistem pembelajaran sains / biologi berorientasi pengembangan literasi peserta didik. Biologi, Pembelajaran, Dan Lingkungan Hidup Perspektif Interdisipliner, April, 1–8. http://researchreport.umm.ac.id/index.php

Shanty, Chairani. (2016). Peningkatan Minat Belajar Peserta Didik Melalui Metode Praktikum pada Materi Metabolisme Di SMAN 3 Tangerang Selatan. November, 593-607

Sinambela, Perdomuan N.J.M, (2013). Kurikulum 2013 dan Implementasinya dalam Pembelajaran. Jurnal Generasi Kampus, UNIMED. Vol 6, No 2

Sofyan, Herminarto. (2016). Penyusunan Panduan Praktikum. Applied Approach Buku 2. UNY Press: Yogyakarta

Supriatno, B. (2018). Praktikum untuk Membangun Kompetensi. Proceeding Biologi Education Conference, 15 (1), 1-18.

Supriatno, B. (2013). Pengembangan program perkuliahan pengembangan praktikum biologi sekolah berbasis ANCORB untuk mengembangkan kemampuan merancang dan mengembangkan desain kegiatan laboratorium. In Universitas Pendidikan Indonesia. Universitas Pendidikan Indonesia.

Suryaningsih, Yeni (2017). Pembelajaran Berbawsis Praktikum Sebagai Sarana Siswa untuk Berlatih Menerapkan Ketrampilan Proses Sains dalam Materi Biologi. Jurnal Bio Educatio. Vol 2. No. 2. 49-57

Wahidah, N. S., Supriatno, B., & Kusumastuti, M. N. (2018). Analisis Struktur dan Kemunculan Tingkat Kognitif pada Desain Kegiatan Laboratorium Materi Fotosintesis. Indonesian Journal of Biology Education, 1(2), 70–76. https://doi.org/https://doi.org/10.17509/aijbe.v1i2.13050

Zubaidah, (2018). Mengenal 4C: Learning And Innovation Skills Untuk Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0. 2nd Science Education National Conference, 1–7.

Downloads

Published

2021-06-02 — Updated on 2020-06-02

Versions

How to Cite

As Syiba, G. N. ., Supriatno, B. ., & Anggraeni, S. . (2020). Analisis dan Rekonstruksi LKPD Berbasis Abad 21 Pada Praktikum Tulang : (Analysis and Reconstruction of LKPD Based on the 21st Century in Bone Practicum). BIODIK, 7(2), 97-109. https://doi.org/10.22437/bio.v7i2.13001 (Original work published June 2, 2021)

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 4 > >>