Analisis produktivitas tenaga kerja di Provinsi Jambi
DOI:
https://doi.org/10.22437/jels.v5i2.4089Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas tenaga kerja oleh sektor ekonomi di Provinsi Jambi. Penelitian menggunakan data time series periode 2004-2013. Hasil penelitian menemukan bahwa tingkat pertumbuhan rata-rata produktivitas tenaga kerja per sektor sebesar 7,86 persen. Secara simultan, pendidikan, upah, dan usia harapan hidup berpengaruh signifikan terhadap produktivitas tenaga kerja di Provinsi Jambi. Secara parsial, pendidikan dan upah berpengaruh signifikan, sedangkan usia harapan hidup tidak berpengaruh signifikan terhadap produktivitas tenaga kerja di Provinsi Jambi
REFERENCES
Afrida. 2003. Ekonomi Sumber Daya Manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Anonim, 2001. Analisa Produktivitas Regional Sektoral. Disnakertrans. Provinsi Jambi. Indonesia
Anonim, 2003. Pengukuran dan Anilsa Produktivitas Regional Sektoral Provinsi Jambi. Disnakertrans. Provinsi Jambi. Indonesia
Anonim, 2006a. Pengukuran Produktivitas Sektoral Provinsi Jambi. Disnakertrans. Provinsi Jambi
Anonim, 2006b. Susenas. BPS. Provinsi Jambi
Arsyad, lincolin dan Stephanus Eri Kusuma. 2014. Ekonomi Indsutri. Yogyakarta : UPD STIM YKPN.
Dessler, Garry. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Indeks Gramedia. Jakarta
Fauzan, Desra. 2008. Analisis Produktrivitas Tenaga Kerja Pada Sektor Industri di Provinsi Jambi. Skripsi. Jambi
Fatchurrohman. 2014. Analisis Spasial Disparitas Produktivitas Tenaga Kerja (Studi Kasus 38 Kabupaten/Kota Di Jawa Timur. FE.
Gujarati, D.N dan Porter,D.C. 2010. Dasar-dasar Ekonometrika. Salemba Empat. Jakarta
Hidayat, Syahrul M. 1998. Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Menghadapi Era Industrialisasi. Balai Pustaka. Jakarta
Kamaluddin, Rustian. 1998.Pengantar Ekonomi Pembangunan. LPFE-UI. Jakarta
Mankiw, E. 2003. Pengantar Ekonomi. Edisi kedua jilid pertama. Jakarta: Erlangga.
Mankiw N. Gregory. 2000. Teori Makro Ekonomi. Edisi Keempat. Alih Bahasa : Imam Nurmawan. Jakarta : Erlangga.
Mahendra, A D. 2014. Analisis Pengaruh Pendidikan Upah Jenis Kelamin Usia dan Pengalaman Kerja terhadap Produktivitas Tenaga Kerja. Skripsi. Semarang
Malthis, L, Robert. 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT Salemba Embar Satria. Jakarta
Muchdarsyah. 2009. Produktivitas Apa Dan Bagaimana. Jakarta. Bumi Aksara.
Mulyadi. 2014. Ekonomi Sumber Daya Manusia Dalam Perspektif Pembangunan. Edisi Revisi. Jakarta. Rajawali Pers.
Nawawi. 2006. Analisis Produktivitas Tenaga Kerja Menurut Sektor Ekonomi di Provinsi Jambi tahun 1990-1998. FE
Nazir, Moh. 2013. Metode Penelitian. Ghalia Indonesia. Bogor
Simanjuntak, P. 1998. Pengantar Sumber Daya Ekonomi Manusia. Jakarta: LPFE-UI.
Subri, Mulyadi. 2004. Ekonomi Sumer Daya Manusia. Jakarta
Sudarwan. 2003. Ekonomi Sumber Daya. Bandung. CV. Pustaka Setia.
Sukirno, Sadono. 2005. Mikro Ekonomi Teori Pengantar Edisi Ketiga. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada
Sumarsono, Sonny. 2003. Ekonomi Manajemen Sumberdaya Manusia Dan Ketenagakerjaan. Jogjakarta : Graha Ilmu
Syahputra, Andi. 2009. Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Ekonomi Basis Di Provinsi Jambi Periode 2000-2007. Jambi : Fakultas Ekonomi Unja
Syamsuddin, 1997. Poduktivitas Tenaga Kerja pada Sektor Industri dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi di Provini Jambi. Jurnal Manajemen dan Pembangunan Edisi IX. FE-UNJA.Jambi
Tarigan, Robinson, MRP. 2005. Ekonomi Regional, Teori dan Aplikasi. Bumi Askara. Jakarta
Tasman, Aulia dan Aima, Havidz.M. 2014. Ekonomi Manajerial, Dengan Pendekatan Matematis. Rajawali pers. Jakarta.
Ravianto, J. 1995. Produktivitas dan Manusia Indonesia, Edisi ke II. LSI. Jakarta
Zainab Bakir dan Chris Manning. 1984. Angkatan Kerja di Indonesia : Partisipasi, Kesempatan dan Pengangguran. Jakarta: Rajawali
Downloads
Published
Versions
- 2017-10-29 (1)
- 2017-10-29 (1)