Formulasi, implementasi, dan evaluasi strategi BUM Desa “Sarana Mandiri” pada masa pandemi Covid-19

Authors

  • Tantriani Prodi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosila dan Ilmu Politik, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
  • Sri Wibawani Prodi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosila dan Ilmu Politik, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur

DOI:

https://doi.org/10.22437/jels.v11i3.20534

Abstract

Kondisi BUM Desa “Sarana Mandiri†mengalami penurunan pendapatan yang sangat signifikan pada tahun 2021. Namun, BUM Desa “Sarana Mandiri†berhasil bertahan dan merevitalisasi perekonomian Desa Pejambon, Kecamatan Sumberrejo, Kabupaten Bojonegoro. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis proses manajemen strategik BUM Desa “Sarana Mandiri†selama pandemi Covid-19. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa: observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen strategik BUM Desa “Sarana Mandiri†pada masa pandemi covid-19 mampu mewujudkan usaha yang maju di bidang ekonomi dan pelayanan umum di Desa Pejambon Kecamatan Sumberrejo Kabupaten Bojonegoro. Pada tahap formulasi dan evaluasi strategi sudah terlaksana dengan baik. Sedangkan tahap implementasi cukup baik, namun struktur masih kurang efektif.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Tantriani, Prodi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosila dan Ilmu Politik, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur

 

 

Sri Wibawani, Prodi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosila dan Ilmu Politik, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur

 

 

Downloads

Published

2023-01-07

How to Cite

Tantriani, & Wibawani, S. (2023). Formulasi, implementasi, dan evaluasi strategi BUM Desa “Sarana Mandiri” pada masa pandemi Covid-19. E-Jurnal Ekonomi Sumberdaya Dan Lingkungan, 11(3), 121-132. https://doi.org/10.22437/jels.v11i3.20534