Analisis Keberlanjutan Usahatani Jagung Dan Usaha Ternak Kambing Terintegrasi Disekitar Hutan Lindung Gambut Desa Londerang Kecamatan Kumpeh Kabupaten Muaro Jambi

Authors

  • Arii Wartono Universitas Jambi
  • Hutwan Syarifuddin Universitas Jambi
  • Syafril Hadi Universitas Jambi

Keywords:

Keberlanjutan, Usaha Tani, Jagung, Ternak Kambing

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis keragaan peternak kambing didesa ternak kambing dan mengidentifikasi faktor – faktor strategis masa depan dalam  pengembangan  pertanian terpadu berkelanjutan, dan Menganalisis dari faktor-faktor dominan keberlajutan usaha tani jagung dan usaha ternak kambing di desa Londerang meliputi dimensi ekologi, dimensi  ekonomi, dimensi sosial dan  budaya, dimensi teknologi dan dimensi kelembagaan. Metode penelitian pertama ini adalah survei dengan melakukan wawancara langsung kepada responden dengan menggunakan kuisioner sebagai instrumen, populasi pada penelitian ini adalah petani jagung dan peternak kambing di Desa Londerang penentuan jumlah  sampel di hitung berdasarkan rumus Slovin, Umar (2002. 34). Berdasarkan tabel 3 bahwa, mata pencaharian pokok responden pada wilayah kategori padat bertani (10,7%) beternak (9,9). Keadaan integrasi usaha tani jagung dan usaha ternak kambing tidak berjalan dengan baik di karenakan kurang pengetahuan masyarakat desa tentang pola integrasi tersebut

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-01-06

How to Cite

Wartono, A., Syarifuddin, H., & Hadi, S. (2024). Analisis Keberlanjutan Usahatani Jagung Dan Usaha Ternak Kambing Terintegrasi Disekitar Hutan Lindung Gambut Desa Londerang Kecamatan Kumpeh Kabupaten Muaro Jambi. Jurnal Pembangunan Berkelanjutan, 6(2), 01 - 09. Retrieved from https://online-journal.unja.ac.id/JPB/article/view/30261