Pemanfaatan Budidaya Black Soldier Fly (Maggot) di Desa Pematang Gajah Sebagai Alternatif Pakan Unggas Berbasis Sampah Organik

Authors

  • Nela Safelia Universitas Jambi
  • M. Imam Safei Universitas Jambi
  • Devi Kurniawan Universitas Jambi
  • Indah Seprianti Universitas Jambi
  • Ridho Arjunda Universitas Jambi
  • Siti Latifah Universitas Jambi
  • Yana Anjeli Surga Universitas Jambi
  • Pani Gunawan Pratama Universitas Jambi
  • Muamad Sayed Padil Universitas Jambi
  • Windi Romince Hasugian Universitas Jambi
  • Gabriel Tamba Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.22437/jitdm.v5i2.30583

Keywords:

Desa Pematang Gajah, Budidaya Maggot Black Soldies Fly(BSF), Sampah Organik

Abstract

Kegiatan pengabdian dilakukan dengan sosialisasi, monitoring dan evaluasi. Sasaran dari kegiatan ini yaitu seluruh warga di Desa Pematang Gajah. Kegiatan berlangsung selama 4 bulan. Pada akhir kegiatan diharapkan peserta terampil dalam pengolahan mengenai pengembanganbiakan maggot sehingga dapat mendukung ketahanan pangan secara berkelanjutan serta menciptakan ekonomi kreatif dari produk yang di hasilkan. Berdasarkan analisis situasi yang dilakukan terhadap Desa Pematang Gajah dapat di identifikasi permasalahan sebagai berikut, (1) Belum tertanggulanginya tingginya jumlah sampah organic di Desa Pematang Gajah, (2) Kurangya pemahaman tentang system budidaya maggpot dapat bermanfaat masyarakat dan keberlanjutan lingkungan Desa Pematang Gajah. Dari kegiatan yang telah dilaksanakan dapat ditarik kesimpulan, warga Desa Pematang Gajah sangat antusias terkait dengan pengelolaan limbah dan proses budidaya maggot. Hal ini dilihat dari banyaknya pertanyaan pada sesi tanya jawab. Dari hasil diskusi yang dilakukan dengan aparat desa dan warga mereka sangat senang sekali mendapatkan ilmu tentang pembudidayaan maggot BSF. Sehingga mereka menyadari adanya peluang besar dari permasalahan sampah.

Kata Kunci : Desa Pematang Gajah, Budidaya Maggot Black Soldier Fly (Bsf), Sampah Organik

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-09-30

How to Cite

Safelia, N., Safei, M. I., Kurniawan, D., Seprianti, I., Arjunda, R., Latifah, S., Surga, Y. A. ., Pratama, P. G., Padil, M. S., Hasugian, W. R., & Tamba, G. (2023). Pemanfaatan Budidaya Black Soldier Fly (Maggot) di Desa Pematang Gajah Sebagai Alternatif Pakan Unggas Berbasis Sampah Organik. Jurnal Inovasi, Teknologi Dan Dharma Bagi Masyarakat, 5(2), 57-61. https://doi.org/10.22437/jitdm.v5i2.30583

Issue

Section

Daftar Isi