Analisis Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Membeli Produk Kosmetik Scarlett (Studi Kasus pada Muslimah Pengguna Produk di Toko Sociolla)
Studi Kasus pada Muslimah Pengguna Produk di Toko Sociolla
DOI:
https://doi.org/10.22437/jief.v4i3.27813Keywords:
Kualitas Produk, Harga, Kosmetik, MuslimahAbstract
Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan Membeli produk kosmetik scarlett studi kasus pada muslimah pengguna produk di Toko Sociolla, jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research). Sampel penelitian dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan teknik probability sampilng dengan jumlah 50 konsumen. Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner dan dokumentasi, sedangkan model analisis yang digunakan adalah model regresi linier berganda, dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas Produk (X1) dan Harga (X2) memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan Membeli produk kosmetik scarlett studi kasus pada muslimah pengguna produk di Toko Sociolla.
Downloads
References
Bahri, Saeful, (2015). “Analisis Marketing Mix-7 (Product, Price, Promotion, Place, People, Physical Evidence and Process) Terhadap Keputusan Pembelian di Toko Busana Muslim Al Hakim Purwakarta Jawa Baratâ€, Skripsi, Yogyakarta: Jurusan Keuangan Islam Fakultas Syari’ah dan Hukum, UIN Sunan Kalijaga, diakses pada https://digilib.uin-suka.ac.id, 22 Juni 2022.
Citra,Tamara dan Suryono Budi Santoso, (2016). “Analisis Pengaruh Kualitas Produk dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Cetakan Continuous Form Melalui Kepercayaan Merek (Studi pada Percetakaan Jadi Jaya Group, Semarang)â€, Jurnal Studi Manajemen dan Organisasi 13. Diakses pada https://ejournal.undip.ac.id, 22 Juni 2022
Hair JR, joseph F. 2010 Multivariatedata Analysis.Seventh edition.Indonesia-investments. 2016 industri manufaktur otomotif indonesia Lestari, Ramadhani Dwi, (2017). “Pengaruh Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Produk di Gulai Kepala Ikan Bank Joâ€, Skripsi Yogyakarta Jurusan Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Kalijaga, 2017, diakses pada http://digilib.uin-suka.ac.id 14 Juli 2022.
Moeleong, Laxy. (2018). Metode Penelitian Kualitatir, Jakarta: PT. Grafindo Persanda,
Nasution, dkk Mustafa Edwin. (2006). Pengenalan Eksklusif Ekonomi Islam, Jakarta: Kencana Media Group.
Nabilaturrahmah, (2022). Pengaruh Viral Marketing, Brand Image, dan e-WOM terhadap Minat Beli Produk Somethinc pada Followers Instagram @somethincofficial, Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, Vol. 8, No.7, Mei, diakses pada https://zenodo.org, 14 Juli 2022
Nitisusastro. (2013). Keputusan Membeli dalam Prespektif Kewirausahaan, Bandung: ALfabeta, 2013
Priansa, D. J. (2017).Prilaku Konsumen, Bandung: Alfabet.
Shihab, M. Q. (2002). Tafsir Al-Misbah Pesan, Kesan dan Keserasian al-Qur‟an, Jakarta: Lentera Hati.
Stanton, William (1998) Prinsip Pemasaran, Jilid 1, Edisi 7, Jakarta: Erlangga.
Supratno. J. (2017). Pengantar Statistik Untuk Berbagai Bidang Ilmu, Jakarta: PT Grafindo Persada.
Sahla, H. (2019). “Konsep Pemasaran Dalam Perspektif Ekonomi Islamâ€, Jurnal Pionir Lppm Universitas Asahan Vol. 5 N0.2 Januari-Juni, Diakses pada
http://jurnal.una.ac.id, 18 Januari 2023
Saniulto, AriBahar, (2017).“The Effect of Product Quality, Price and Promotion on Consumer Loyalty Helm Brand BMC in Palembangâ€, Jurnal Manajemen Universitas Dian Nuswantoro Semaran, diakses pada http://eprints.dinu s.ac.id, 29 September 2022.
Syufaati, ViviLaili, (2016). “Pengaruh Produk, Lokasi dan Fasilitas Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Konsumen Maccadina Yogyakarta)â€, Skripsi, Yogyakarta: Jurusan Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Kalijaga, diakses pada http://digilib.uin-suka.ac.id, 29 September 2022.
Sugiyono, (2021) Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D, Bandung: Alfabeta.
Sukirno, Sadono. (2013). Mikroekonomi Teori Pengantar Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Siregar, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Jakarta: Kencana.
Tanuwijaya dan Mulyandi (2021). Pengaruh Viral Marketing dan Turbo Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Skincare Somethinc. Jurnal Sosial Sains, 1(5), 368–373, diakses pada https://sosains.greenvest.co.id, 14 Juli 2022
Tim Penerjemah dan Penafsir Al-Qur’an, (2008). Qur’an Tafwid dan Tejermahan, Jakarta: Magfirah Pustaka.
Tim Penulis, (2019). Buku Pedoman Penulisan Skripsi. Jambi : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Cet. Kedua.
Tim Penyusun, (2011). Ensiklopedi Nasional Indonesia, Jakarta: PT. Delta Pemungkas.
Umar, Husein, (2000). Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Wijaya, (2018). Pengaruh Kualitas Layanan, Harga Dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Pelanggan Grab- Food (Studi Pada Mahasiswa Pengguna Layanan Grab-Food di Wilayah Kecamatan Ciputat Timur), diakses pada https://www.coursehero.com, 14 Juli 2022.
Wulandari, Desi, (2015). “Pengaruh Harga, Produk, Lokasi dan Fasilitas Terhadap Keputusan Pembelian Busana Muslim di Yogyakarta (Studi Kasus Pada Konsumen Aisya Yogyakarta)â€, Skripsi, Yogyakarta: Jurusan Keuangan Islam Fakultas Syari’ah dan Hukum, UIN Sunan Kalijaga, diakses pada http://jecombi.seaninstitute.org, diakses pada 14 Juli 2022.
Wicaksono, Bagas Rifki. (2016). “Pengaruh Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Layanan Internet yang Dimediasi oleh Minat Beliâ€, Skripsi Sarjana Ekonomi. Yogyakarta: Perpustakaan Universitas Negri Yogyakarta, diakses pada http://eprints.uny.ac.id, 14 Juli 2022.
Yusuf, (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatid & Penelitian Gabungan, Jakarta: PRENADAMEDIA GROUP.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Hanna Sriambarwaty
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.