Analisis Penyusunan Laporan Keuangan Pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Muara Bungo Studi Kasus Pada Industri Pisang Sale PO. Sari Rasa di Kota Muaro Bungo

Authors

  • MUSTIKA AULIA ULFA FEB AKUNTANSI UNIVERSITAS JAMBI
  • Wiralestari Wiralestari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi - Indonesia
  • Nela Safelia Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi - Indonesia

Keywords:

Laporan, SAK EMKM, UMKM

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penyusunan laporan keuangan pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Produk pisang sale PO. Sari Rasa di Kabupaten Muara Bungo, dan untuk mengetahui hambatan-hambatan dalam penyusunan laporan keuangan pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Produk pisang sale PO. Sari Rasa di Kabupaten Muara Bungo. Objek penelitian ini adalah UMKM Produk Sale Pisang yang ada di Kota Muara Bungo tepatnya UMKM yang ada di Kelurahan Purwo Bakhti Kecamatan Bathin III yaitu PO. Sari Rasa. Dalam menganalisa penelitian ini dilakukan dengan reduksi data, penyajian data, dan penarik kesimpulan.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa, UMKM PO. Sari Rasa tidak melakukan pencatatan laporan keuangan usahanya sesuai dengan SAK EMKM. Dan, ada dua faktor yang mempengaruhi UMKM PO. Sari Rasa tidak membuat laporan keuangan berdasarkan SAK EMKM yaitu. Faktor internal ini merupakan faktor yang berasal dari dalam UMKM tersebut, sedangkan faktor eksternal yakni tidak adanya pengawasan dari pihak-pihak yang berkepentingan terhadap laporan keuangan UMKM (stakeholder)  yakni dari pihak pemerintah, lembaga-lembaga terkait dan regulator.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. PT. Rineka Cipta. Jakarta.

Andriani, Atmadja & Sinarwati. 2014. “Analisis Penerapan Pencatatan Keuangan Berbasis SAK ETAP Pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) (Sebuah Studi Intrepetatif Pada Peggy Salon)”. e-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha Vol: 2 No: 1 Hal. 1, ISSN (Online).

Ervillia, Puspa. 2009. “Analisis Perumusan dan Penerapan System Akuntansi Pada Usaha Kecil Menengah (Studi Kasus UKM Waroeng Cokelat Bogor)”. Skripsi. Jurusan manajemen, Falkutas ekonomi dan Manajemen Institute Pertanian Bogor. https://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/14120.

Ikatan Akuntan Indonesia. 2015. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No. 1.

Ikatan Akuntansi Indonesia, 2018. Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro,Kecil, Dan Menengah . Graha Akuntan. Menteng Jakarta.

Ikhsan & Haridhi. 2017. “Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Syariah Pada Koperasi Jasa Keuangan Syariah (Studi Pada Baitul Qiradh di Kota Banda Aceh)”. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi (JIMEKA) Vol. 2, No. 3, Halaman 100-110 E-ISSN 2581-1002.

Indarti & Siregar. 2015. “Analisis Penerapan Akuntansi dan Kesesuaiannya Dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Public (pada UMKM di Kecamatan Sukajadi Binaan Diskop & UMKM Kota Pekanbaru)”. Fakultas Ekonomi Universitas Lancang Kuning. Jurnal Akuntansi, Vol. 3, No. 2, April 2015 : 212 – 226 ISSN 2337-4314.

Kariyoto. 2017. Analisis Laporan Keuangan. Universitas Brawijaya Press (UBP), UB Media. Malang.

Kuswandi, Dewi. 2017. Analisis Laporan Keuangan Berbasis Standar Akuntansi Keuangan Entitas tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kelurahan Air Putih Samarinda. Fakultas Ekonomi, Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda.

Martani, Dwi dkk. 2012. Akuntansi Menengah Berbasis PSAK. Buku 1. Salemba Empat. Jakarta.

Narimawati, Umi. 2008. Metodologi Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif, Teori dan Aplikasi. Agung Media. Bandung.

Oktaria & Triharyati. 2017. “Penerapan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK ETAP Pada Bengkel Evry Service AC Mobil Kota Lubuk Linggau”. Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini Volume 8 No.02 ISSN Online: 2502-2024.

Permatasari, Nurul Utami. 2015. “Analisis Penerapan Akuntansi Pada UMKM di Kelurahan Drajat Kecamatan Kesambi Kota Cirebon”. Skripsi. Jurusan Akuntansi Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon. https://core.ac.uk/download/pdf/147419245.pdf.

Pratiwi, Sondakh & Kalangi, 2014. “Analisis Penerapan SAK ETAP Pada Penyajian Laporan Keuangan PT. Nichindo Manado Suisan”. Jurnal Emba Vol.2 No.3 September 2014, Hal. 254-265.

Rafiqa, Falah. 2018. “Analisis Tingkat Pemahaman dan Tingkat Kesiapan UMKM dalam Implementasi SAK EMKM dalam Pelaporan Keuangan di Kota Padang”. Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Andalas.

Rudianto. 2012. Pengantar Akuntansi Konsep & Teknik Penyusunan Laporan Keuangan. Penerbit : Erlangga. Jakarta.

Sekaran, Uma. 2011. Metodologi Penelitian untuk Bisnis. Buku 1. Edisi 4. Salemba Empat. Jakarta.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta. Bandung.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta. Bandung.

Surwardjono. 2015. Teori Akuntansi:Perekayasaan Pelaporan Keuangan. Edisi Ketiga Cetakan Kelima. Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.

Walter, dkk. 2012. Akuntansi Keuangan, Jilid 1, Edisi Kedelapan. Jakarta: Erlangga.

Wuwungan, Jacqueline Y. S. Analisis Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik Atas Persediaan Pada Apotik Uno Medika. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan AkuntansiUniversitas Sam Ratulangi, Manado. ISSN 2303-1174.

Downloads

Published

2024-06-12

How to Cite

MUSTIKA AULIA ULFA, Wiralestari, W., & Safelia, N. (2024). Analisis Penyusunan Laporan Keuangan Pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Muara Bungo Studi Kasus Pada Industri Pisang Sale PO. Sari Rasa di Kota Muaro Bungo. Jambi Accounting Review (JAR), 4(1), 128-140. Retrieved from https://online-journal.unja.ac.id/JAR/article/view/12565