Efektivitas.Penggunaan.Media.Gambar.Dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Bahasa Arab Di.Ponpes An-Najah Sengeti

Authors

  • Ahmad Roni arabic departement Literature University Jambi

Keywords:

Efektif, Pembelajaran, Media Gambar.

Abstract

Dalam proses pembelajaran terkadang menemukan kesulitan dalam memeriksa keabsahan tulisan atau jawaban siswa sesegera mungkin di dalam kelas, karena pembelajaran dibatasi oleh waktu. Sedangkan guru dituntut untuk dapat mengelola pembelajaran dengan sebaik-baiknya. Untuk mencapai tujuan tersebut, perlu digunakan media pembelajaran sehingga dapat memotivasi siswa dalam meningkatkan kemampuan bahasa asingnya. Salah satunya menggunakan media gambar. Penggunaan media pembelajaran dalam proses belajar mengajar dapat membangkitkan keinginan dan minat yang baru bahkan membawa pengaruh-pengaruh psikologis terhadap siswa serta dapat meningkatkan keterampilan menulis bahasa arab melalui media gambar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimental, dengan subjek penelitian adalah siswa kelas VII Ponpes An-najah sengeti yang berjumlah 15 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi. Penelitian menganalisis data menggunakan teknik dedukatif.Hasil penelitian adalah dapat diliat peningkatan yang signifikan terhadap nilai bahasa arab siswa. Sebelum menggunakan media gambar nilai rata-rata siswa 53 dengan nilai terendah 35 dan nilai tertinggi 75, setelah menggunakan media gambar nilai rata-rata siswa 80,6 dengan nilai terendah 70 dan nilai tertinggi 90.

Downloads

Download data is not yet available.
Ad-Dhuha: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab dan Budaya Islam

Downloads

Published

2022-04-26

How to Cite

Roni, A. (2022). Efektivitas.Penggunaan.Media.Gambar.Dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Bahasa Arab Di.Ponpes An-Najah Sengeti. Ad-Dhuha, 3(1), 22-31. Retrieved from https://online-journal.unja.ac.id/Ad-Dhuha/article/view/18021